SuaraBekaci.id - Peristiwa tawuran di Bekasi jadi permasalahan sosial yang tak kunjung dituntaskan pihak terkait. Terbaru, pecah tawuran pelajar gunakan senjata tajam (sajam) di Jalan Raya Imam Bonjol, Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi.
Video aksi tawuran pelajar di kawasan itu sempat beredar viral di platform media sosial. Saling serang antar pelajar dengan gunakan senjata tajam itu terjadi pada sore hari saat lalu lintas sedang padat.
Terlihat dari video yang beredar, kedua pelajar tanpa rasa takut saling serang dengan gunakan senjata tajam berukuran besar. Senjata tajam yang digunakan terlihat mulai dari celurit hingga parang.
Baca juga:
Pihak kepolisian membenarkan terjadinya tawuran pelajar dengan gunakan senjata tajam itu. Menurut Kapolsek Cikarang Barat Kompol Gurnald Patiran, anggotanya sempat menangkap dua pelajar, namun kemudian dipulangkan.
“Kejadiannya berlalu begitu cepat. Begitu dapat laporan dari warga, dari tukang parkir di sekitar sana, melalui plat nomor, kami dapat dua pelaku yang terlibat,” kata Gurnald seperti dikutip dari Bekasi24jam--jaringan Suara.com, Rabu (6/3).
“Tapi mereka sudah kami pulangkan kemarin, sudah kami periksa, dari salah satu SMP di Bekasi Kota,” ucap dia lagi.
Baca juga:
Gurnald menuturkan, aksi tawuran itu semata-mata dilakukan untuk keperluan konten semata.
Baca Juga: Kapan Puasa Ramadan 2024? Ini Jadwal Imsak dan Buka Puasa 2024 Wilayah Bekasi dan Sekitarnya
Adapun aksi tawuran itu juga terjadi setelah kedua kelompok tersebut berjanjian melalui WhatsApp.
“Mereka yang kami amankan semua (janjian) melalui WhatsApp grup, janjian begitu saja. Mereka yang kami amankan juga tidak ada barang bukti senjata tajam, berdasarkan plat nomor itu yang kami amankan,” ungkapnya.
Berita Terkait
-
Kapan Puasa Ramadan 2024? Ini Jadwal Imsak dan Buka Puasa 2024 Wilayah Bekasi dan Sekitarnya
-
Cerita Indah, Ngotot Pertahankan Motor Pelanggan: Tangan Ditendang dan Tubuh Diseret Bandit
-
Viral Penggelembungan Suara, Ketua KPU Kota Bekasi Akui Ada Banyak Data Berubah
-
Paspampres yang Hajar Begal Bekasi dengan Tendangan Maut Dapat Penghargaan
-
Reflek Bocil di Babelan Selamatkan Ponsel dari Jambret, Pelaku Sampai Tunggang Langgang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol