SuaraBekaci.id - Aksi tawuran pecah di Jembatan Besi, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat (20/9/2023) sekitar pukul 02.30 WIB.
Dalam insiden itu seorang pemuda berinisial WS (21) tewas diduga akibat terkena senjata tajam.
“Telah terjadi tawuran di Jembatan Sasak Besi, Kecamatan Babelan yang mengakibatkan jatuhnya Korban meninggal dunia,” kata Kapolsek Babelan, Kompol Judika Sinaga, Jumat (20/9/2024).
Judika mengungkap, saat peristiwa terjadi saksi melihat korban yang semula terlibat tawuran telah tergeletak di Jembatan Besi.
Di saat yang bersamaan, terlihat terduga pelaku membawa sejata tajam kabur meninggalkan korban menggunakan sepeda motor.
“Selanjutnya, saksi menolong korban membawa ke RSUD Kota Bekasi,” ujarnya.
Setibanya di RSUD Kota Bekasi, dokter menyatakan bahwa korban meninggal dunia akibat terkena senjata tajam.
“(Korban) meninggal dunia dengan luka sobek di bagian punggung, lengan kanan dan paha kanan di duga akibat senjata tajam,” ucapnya.
Hingga kini, polisi dari Polsek Babelan masih mendalami kasus tersebut dan melakukan pengejaran terhadap para pelaku.
Baca Juga: Tampang Wanda Lelaki Uzur yang Cabuli Bocah 5 Tahun di Bekasi
Kontributor : Mae Harsa
Berita Terkait
-
Tampang Wanda Lelaki Uzur yang Cabuli Bocah 5 Tahun di Bekasi
-
Butuh 10 Jam untuk Petugas Damkar Jinakkan Si Jago Merah yang Bakar Gudang di Jatibening
-
Terbukti Cabuli Bocah 5 Tahun, Begini Nasib Pemilik Warung di Bekasi
-
Sindikat Pemalsu Dokumen Kredit Mobil di Bekasi, Begini Cara Mereka Beraksi
-
Diduga Ajak Pergi Istri Orang, Pria di Bekasi Dibunuh dengan Sadis
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
Jusuf Kalla Lepas Relawan PMI untuk Bencana Sumatera dan Aceh
-
Libur Usai, Arus Balik Dimulai: Ini Imbauan Penting untuk Penumpang Kereta Api
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny