SuaraBekaci.id - Kecelakaan beruntut terjadi di gerbang tol Halim Utama dari arah Bekasi menuju Jakarta, Rabu 27 Maret 2024 sekitar pukul 08:00 WIB. Dari informasi yang dihimpun, kecelakaan ini melibatkan 5 kendaraan.
Dari video dan foto yang beredar luas di platform media sosial X terlihat sejumlah kendaraan saling menumpuk di gardu tol Halim. Kondisi ini mengakibatkan arus lalu lintas tersendat.
Di video yang beredar terlihat sejumlah kendaraan menutupi tiga gardu tol, mmulai dari mobil pribadi hingga mobil box.
Terlihat juga sejumlah petugas Jasa Marga mulai melakukan pertolongan kepada korban kecelakaan.
Salah satu penumpang terlihat bisa keluar dari mobil dan mengatakan dirinya selamat dan tidak mengalami luka-luka.
Pada narasi video yan beredar, perekam mengatakan bahwa salah satu korban kecelakaan mengalami tangan patah.
"Itu baru keluar tu orangnya, tangannya kayaknya patah,” ucapnya seperti dikutip.
Sampai saat ini belum diketahui penyebab kecelakaan beruntun di gerbang tol Halim tersebut.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Rabu 27 Maret 2024 untuk Wilayah Bekasi dan Sekitarnya
Berita Terkait
-
Jadwal Imsakiyah Rabu 27 Maret 2024 untuk Wilayah Bekasi dan Sekitarnya
-
Dear Warga Bekasi! Tertarik Miliki Barang Mewah Eks Bupati Neneng? Begini Caranya
-
Pertalite Campur Air di SPBU Juanda Bekasi Disebut Pemkot Bukan Faktor Kesengajaan
-
Pertamina Tanggapi Pertalite Campur Air di SPBU Bekasi: Izin Operasi Disetop!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi