SuaraBekaci.id - Kecelakaan beruntut terjadi di gerbang tol Halim Utama dari arah Bekasi menuju Jakarta, Rabu 27 Maret 2024 sekitar pukul 08:00 WIB. Dari informasi yang dihimpun, kecelakaan ini melibatkan 5 kendaraan.
Dari video dan foto yang beredar luas di platform media sosial X terlihat sejumlah kendaraan saling menumpuk di gardu tol Halim. Kondisi ini mengakibatkan arus lalu lintas tersendat.
Di video yang beredar terlihat sejumlah kendaraan menutupi tiga gardu tol, mmulai dari mobil pribadi hingga mobil box.
Terlihat juga sejumlah petugas Jasa Marga mulai melakukan pertolongan kepada korban kecelakaan.
Salah satu penumpang terlihat bisa keluar dari mobil dan mengatakan dirinya selamat dan tidak mengalami luka-luka.
Pada narasi video yan beredar, perekam mengatakan bahwa salah satu korban kecelakaan mengalami tangan patah.
"Itu baru keluar tu orangnya, tangannya kayaknya patah,” ucapnya seperti dikutip.
Sampai saat ini belum diketahui penyebab kecelakaan beruntun di gerbang tol Halim tersebut.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Rabu 27 Maret 2024 untuk Wilayah Bekasi dan Sekitarnya
Berita Terkait
-
Jadwal Imsakiyah Rabu 27 Maret 2024 untuk Wilayah Bekasi dan Sekitarnya
-
Dear Warga Bekasi! Tertarik Miliki Barang Mewah Eks Bupati Neneng? Begini Caranya
-
Pertalite Campur Air di SPBU Juanda Bekasi Disebut Pemkot Bukan Faktor Kesengajaan
-
Pertamina Tanggapi Pertalite Campur Air di SPBU Bekasi: Izin Operasi Disetop!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025