SuaraBekaci.id - Paslon nomor 3 Ganjar Pranowo dan Mahfud MD kemarin, Sabtu (3/2) menggelar konser bertajuk Salam Metal di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). Namun di konser tersebut, justru beredar viral video yang perlihatkan massa pergi dari GBK saat Ganjar berpidato.
Pada video yang diunggah oleh akun Twitter @partaisocmed memperlihatkan kondisi Stadion GBK saat konser Salam Metal berlangsung. Pada unggahan disematkan caption bernarasi, 'GBK Memerah'.
Pada video terlihat barisan massa pendukung paslon 03 di salah satu sudut GBK. Kamera kemudian menyorot sejumlah orang keluar dari GBK. Sayup-sayup di video terdengar, Ganjar tengah berpidato.
Baca juga:
Baca Juga: Viral Foto Grup WA Bernama Fraksi dan Kader PDIP: Arahan untuk Hapus Gambar Gibran, Benarkah?
- Dorothea Eliana Indah Wanita yang Setia pada Si Gembel Kolektif Absolut Adian Napitupulu
- GKR Bendara Putri Sultan Jogja Jajan di Gerobak Angkringan, Tingkahnya Menjadi Sorotan Publik
- Survei LSI Prabowo-Gibran Tertinggi di Jabar, Anak Jokowi Puji Kerja Keras Sosok Ini
- PSI dan Empat Partai Lainnya Dicoret dari Peserta Pemilu di Jateng, kalau Dapat Suara Tak Akan Dihitung
Video viral ini pun mengundang komentar pada pangguna Twitter lainnya. Mereka menyoroti sikap massa yang diduga memilih untuk pergi dari GBK saat capres nomor 3 tengah berpidato.
Salah satu netizen dengan nama akun Twitter @ali*** malah menuliskan komentar bahwa ia datang hanya untuk menonton penampilan band Slank.
"Gw datang tadi tapi cuma pengen liat konser," cuit akun tersebut disertai dengan emot dua jari seperti dikutip, Minggu (4/2).
Namun dari video yang lain terlihat kondisi Stadion GBK yang masih ramai dikunjungi oleh para pendukung paslon 03. Sejumlahh netizen lain juga membalas postingan tersebut dengan video kondisi meriah Stadion GBK saat konser Salam Metal berlangsung kemarin.
Salah satu akun juga sebutkan bahwa besar kemungkinan video yang beredar tersebut terjadi karena acara belum dimulai.
Baca Juga: Prabowo Joget Gemoy di Bekasi, Relawannya Dapat Intimidasi di Kota Ini, Pelakunya Siapa?
"ada 2 kemungkinan di video seperti ini..1- acara belum dimulai.. sedang proses masuk venue..atau.. 2- acara sudah selesai.. sedang proses meninggalkan venue," cuit akun @go***
"Sepupu saya bersama teman-temannya batal datang ke GBK, karena bus yg di siapkan panita tidak datang, padahal kaos dan bendera partai sudah siap," timpal akun @fiko***
Sementara itu, dari pantuan Suara.com, massa yang hadir tampak kenakan kaos warna merah dan putih. Warna tersebut jadi simbol solidaritas dan dukungan terhadap pasangan Ganjar-Mahfud.
Berita Terkait
-
Anies dan Alumni UGM Kompak Hadiri Pengukuhan Wamenkeu Jadi Guru Besar, Keberadaan Jokowi Dicari-cari
-
Ganjar Setuju Efisiensi Anggaran ala Prabowo, Tapi Ingatkan Soal Ini!
-
Prabowo Ingin Permanenkan KIM Plus, Ganjar Pranowo: Tidak Apa-apa
-
Ganjar Dorong Hasto Ajukan Lagi Praperadilan: Harus Dibuka Seterang-terangnya!
-
Soroti Masalah Kesehatan Mental, Ganjar Luncurkan Program Teman Cerita
Terpopuler
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Ragnar Oratmangoen Tak Nyaman: Saya Mau Kembali ke Belanda
- Bagaimana Nih? Alex Pastoor Cabut Sebulan Sebelum Laga Timnas Indonesia vs Australia dan Bahrain
Pilihan
-
Rusuh Persija vs Persib: Puluhan Orang Jadi Korban, 15 Jakmania, 22 Bobotoh
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
Terkini
-
Dua Oknum Suporter Ditangkap di Laga Persija vs Persib, Kasus Apa?
-
3 Warga Bekasi Jadi Korban Keracunan Limbah Berbahaya, Begini Kronologisnya
-
ADB: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Beberapa Tahun Terakhir Didorong Konsumsi Pribadi yang Kuat
-
Gak Harus Ketemu, Ini Ide Kado Valentine yang Bisa Langsung Dikirim ke Pasangan
-
Misteri Wanita Lansia di Bekasi Tewas dengan Kaki Hingga Leher Terikat