SuaraBekaci.id - Beredar video yang memperlihatkan videotron di depan Grand Hotel Metropolitan Bekasi. Papan reklame modern tersebut didesain khusus oleh Anies bubble @aniesbubble yang berkolaborasi dengan olpproject @olpproject. Video itu memperlihatkan Anies Baswedan ala oppa-oppa Korea.
Namun, videotron tersebut sudah diturunkan paksa. Padahal videotron Aniesbubble itu dijadwalkan tayang selama seminggu mulai dari 15-21 Januari 2024.
Menyikapi penurunan paksa videotron Aniesbubble ini, Juru Bicara Timnas AMIN, Iwan Tarigan keras mengutuk penurunan paksa tersebut.
Baca Juga:
Jawaban Tegas Eca Aura Ditanya Soal Alam Ganjar Dekat dengan Fuji: Ngapain Sih
Disambut Menantu Jokowi saat Kampanye di Medan, Momen Prabowo Gulung Kemeja, Sapa Pendukung
"Atas tindakan semena-mena ini kami Timnas AMIN mengutuk keras dan akan mengambil langkah-langkah hukum," kata Iwan kepada awak media.
Iwan juga menduga penurunan paksa ini kuat dugaan dilakukan oleh penguasa.
"Perlakuan ini sangat tidak adil, kuat dugaan kami dilakukan oleh penguasa terhadap aktivitas kampanye 01," tegas Iwan.
Baca Juga: Iklan Videotron Aniesbubble di Grand Mall Bekasi Viral, Anies Baswedan Terharu: Masya Allah!
"Tetapi kamu percaya angin perubahan dari kehendak rakyat, kalau rakyat yang sudah menginginkan perubahan tidak ada kekuasaan mana pun yang bisa menghalangi," tambahnya.
Sebelumnya, Anies Baswedan mengungkap rasa terima kasih dan mengaku terharu dengan iklan videotron Aniesbubble yang dipasang para pendukungnya di depan Grand Metropolitan Mal, Kota Bekasi, Jawa Barat.
Anies mengaku tak pernah menyangka bahwa para pendukungnya sampai membuat iklan videotron Aniesbubble. Menurutnya, apa yang dilakukan para pendukungnya tersebut sangat luar biasa.
"Masya Allah, Nggak pernah terbayang begini. Saya baru lihat nih. Masya Allah luar biasa," katanya di Bandara Patimura, Ambon.
Anies pun mengucapkan rasa terima kasih kepada para penggemar dan pendukung pasangan Anies-Muhaimin, yang sudah membuat terobosan iklan itu.
"Saya mau bilang terima kasih, luar biasa," ujarnya.
Berita Terkait
-
Pemilu 2019 Pahit, Pengusaha Sablon di Bekasi Banjir Cuan di Pemilu 2024: Per Bulan Raup Rp60 Juta
-
Iklan Videotron Aniesbubble di Grand Mall Bekasi Viral, Anies Baswedan Terharu: Masya Allah!
-
Oma Si Lansia dari Bekasi, Raup Puluhan Juta dari Bisnis Lendir: Korban Dibayar Rp50 Ribu
-
Remaja 18 Tahun di Bekasi Jaring 128 Pelanggan PSK dalam 12 Minggu, Kantongi Cuan Rp6 Juta
-
Plot Twist KDRT Pegawai BNN di Bekasi, Mirip-mirip Kasus Lesti Kejora dan Rizky Billar
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar