SuaraBekaci.id - Raden Gani Muhamad telah 5 hari menjabat sebagai Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi, namun hingga kini ia belum juga mendapati rumah dinas.
Sejauh ini, ia masih harus pulang pergi Jakarta - Bekasi untuk menjalankan tugasnya.
"Rumah dinas tentu ini lagi diupayakan lagi diproses. Saya tidak ada permasalahan dengan itu kita masih bolak balik saya pikir Jakarta Bekasi jauh, tetapi lewat tol Bekasi Cawang Kampung Melayu (Becakayu) ternyata lebih dekat," kata Gani kepada wartawan, Senin (25/9).
Ia pun menerangkan, bahwa memang dirinya harus secepatnya berada di Kota Bekasi. Agar, permasalahan di tengah masyarakat Kota Bekasi dapat ia tangani dengan segera.
Baca Juga: Lokasi BPJS Ketenagakerjaan Bekasi, Lengkap dengan Alamatnya
"Tetapi saya harus berada di tengah masyarakat Kota Bekasi, supaya saya bisa insight terkait permasalahan-permasalahan yang potensinya timbul dadakan," tuturnya.
Diketahui, Gani dilantik oleh Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin di Aula Gedung Sate, Kota Bandung, Rabu (20/9). Dia menggantikan Tri Adhianto yang sebelumnya menjabat sebagai Wali Kota Bekasi periode 2018-2023.
Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri RI Nomor 100.2.1.3-3871 Tahun 2023 tentang Pengesahan Pemberhentian Wali Kota Bekasi, masa jabatan Tri Adhianto telah selesai.
Posisi Tri digantikan oleh Gani berdasarkan Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri RI Nomor 100.2.1.3-3725 Tahun 2023 tentang Pengangkatan Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi.
Kontributor : Mae Harsa
Baca Juga: Rekomendasi Bioskop XXI di Bekasi, Lengkap dengan Lokasinya
Berita Terkait
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
40 Siswa Madrasah Ditetapkan Sebagai Duta Moderasi Beragama
-
Putri Pahlawan Kusumah Atmadja di Usia Senja: Hidup Sendiri, Tinggal di Kontrakan
-
Sendiri di Usia Senja: Kisah Putri Pahlawan Kusumah Atmadja yang Tinggal di Kontrakan
-
BisKita Trans Wibawamukti Siap Meluncur, Organda Bekasi Minta Rem Darurat
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Harga Emas Antam Mulai Naik Lagi, Hari Ini Tembus Rp1.476.000/Gram
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
Terkini
-
Janjikan Pemerintah Bersih, Heri-Sholihin: Tak Ada Transaksional Mutasi ASN
-
Kampanye Akbar Heri-Sholihin Dihadiri Puluhan Ribu Pendukung, Herkos: Paslon 01 Solid!
-
Gelar Kampanye Akbar, Heri Koswara-Sholihin Janjikan Kenaikan Honor TKK hingga BPJS Gratis
-
Orangtua Harus Tahu, Begini Cara Mengawasi Navigasi Digital Remaja di Tiktok
-
Ini Alasan Kejari Perpanjang Masa Penahanan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi