SuaraBekaci.id - PCB Persipasi berhasil meraih hasil imbang di laga perdana grup J Liga 3 Nasional. Melawan PS Siak di Stadion Gelora Samudro Gresik, Jawa Timur (Jatim), Senin (7/2), PCB Persipasi sempat tertinggal terlebih dahulu.
Gol pertama PS Siak tercipta pada menit ke-25 lewat aksi dari Alfarizi. PCB Persipasi cukup kesulitan untuk bisa mencetak gol penyama kedudukan.
Baru pada menit ke-60, PCB Persipasi mampu menyamakan kedudukan lewat gol penyerang mereka, Ardiansyah Ado pada menit ke-60.
Skor imbang 1-1 bertahan hingga akhir babak kedua. Hasil imbang ini menempatkan PCB Persipasi untuk sementara memimpin klasemen grup J Liga 3 Nasional.
Di laga lain grup J, AD Sport FC hanya mampu meraih hasil imbang tanpa gol melawan Sleman United.
Pada laga berikutnya, PCB Persipasi akan melawan AD Sport FC pada Kamis 10 Februari 2022 di Stadion Gelora Samudro Gresik, Jawa Timur (Jatim).
Setelah itu pada Minggu, 13 Februari 2022, PCB Persipasi akan menghadapi Sleman United.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi