Ilustrasi kebakaran. (Antara)
SuaraBekaci.id - Kebakaran terjadi di Kelurahan Pejuang, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, Senin (31/1/2022).
Kebakaran itu menyebabkan sebuah rumah kontrakan di Jalan Kaliabang Bangur hangus dilalap si jago merah.
Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kota Bekasi, Aceng Solahudin mengatakan, kebakaran itu diduga akibat korsleting arus listrik.
Menurutnya, api saat itu berasal dari kipas angin yang korsleting.
"Dari kipas angin terus merembet ke kasur dan terbakar," ucapnya kepada wartawan.
Atas kejadian tersebut, Pemadam Kebakaran Kota Bekasi langsung menurunkan sebanyak dua armada pemadam kebakaran.
"Api pun berhasil dilokakisir kurang lebih dalam 30 menit, kerugian ditaksir puluhan juta," tukasnya.
Berita Terkait
-
Pemkot Jakarta Barat Sediakan Paket Bantuan 40 KK Korban Kebakaran Tambora
-
Kebakaran 19 Rumah di Tambora, 100 Orang Kehilangan Tempat Tinggal, Pemkot Jakarta Barat Dirikan Pengungsian
-
Dalami Kasus Korupsi Rahmat Effendi, KPK Soroti Pembangunan Grand Kota Bintang Bekasi
-
Selain Kandang, Pemkot Bekasi Juga Anggarkan Rp 4,3 Miliar untuk Ternak Kambing
-
Gedung Papak hingga Bahasa Pergaulan jadi Bukti Akulturasi Tionghoa di Bekasi Memperkaya Budaya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar