SuaraBekaci.id - Galeri 24 merayakan Hari Raya Idul Adha 1446 Hijriyah dengan melaksanakan kegiatan kurban yang digelar pada 9 Juni 2025, berempat di PT Amanah Bersama Agro Bekasi.
Kepala Departemen Pemasaran dan CSR Galeri 24, Betty Regina, mengatakan, kegiatan tersebut merupakan bentuk rasa syukur perusahaan, sekaligus sarana
memperkuat hubungan sosial.
"Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara Galeri 24 dan masyarakat sebagai stakeholder utama perusahaan," kata Betty dalam keterangannya, Kamis (11/6/2025).
Selain itu, kegiatan ini sekaligus menjadi bagian dari komitmen Galeri 24 untuk terus hadir membawa nilai manfaat bagi masyarakat sekitar.
"Melalui kurban, Galeri 24 berharap dapat memberikan manfaat kepada banyak orang, saling tolong-menolong, berbagi kebahagiaan terhadap sesama dan mengajarkan arti keikhlasan," ucapnya menambahkan.
Dalam pelaksanaan kurban tersebut, Galeri 24 menyalurkan daging kurban kepada masyarakat sekitar dan kegiatan ini berlangsung dengan lancar, serta disambut antusias.
"Melalui kegiatan ini, Galeri 24 juga menunjukkan komitmennya terhadap nilai-nilai kemanusiaan dan kepedulian sosial. Hal ini sesuai dengan tujuan kami, kiranya Galeri 24 dapat terus meningkatkan kepercayaan dan loyalitas pelanggan, serta memperluas jangkauan pasar perusahaan," jelasnya.
Betty berharap, setelah kegiatan Galeri 24 tersebut hubungan dengan seluruh pihak, terutama masyarakat kian erat dan harmonis.
Selain itu, pihaknya juga berharap dari sisi internal perusahaan bisa semakin tumbuh rasa kebersamaan dan kemanusiaan yang lebih kuat.
Baca Juga: Pemkot Bekasi Didesak Sediakan Tempat Rehabilitasi Kasus Pelecehan Anak
"Galeri 24 berharap dapat membangun hubungan yang lebih harmonis dan mempererat tali silaturahmi antara perusahaan dan masyarakat, serta menumbuhkan kebersamaan di internal perusahaan," ujarnya.
"Momen ini untuk memperkuat solidaritas dan rasa kebersamaan antar karyawan melalui kegiatan gotong royong dan partisipasi bersama dalam kegiatan sosial," ungkapanya.
Sementara itu, sebagai bentuk kebahagiaan lain di bulan Juni ini, Betty mengatakan Galeri 24 juga menghadirkan program “Juleha" atau "Juni Lebih Hemat".
"Sebuah program promo yang memberikan diskon hingga lima persen untuk pembelian perhiasan," jelasnya.
Adapun rincian promo Juleha tersebut yakni diskon 2,5 persen untuk seluruh produk perhiasan, diskon lima persen untuk produk perhiasan tertentu. Promo ini, berlaku di seluruh gerai Galeri 24 yang tersebar di Indonesia, dan dapat dinikmati melalui pembelian secara offline maupun online, selama periode 1–30 Juni 2025.
Dengan semangat berbagi dalam kegiatan kurban dan semangat memberi melalui program Juleha, Galeri 24 mengajak masyarakat untuk merayakan momen Idul Adha dengan penuh kebahagiaan, kehangatan, dan kesan yang mendalam.
Berita Terkait
-
Pemkot Bekasi Didesak Sediakan Tempat Rehabilitasi Kasus Pelecehan Anak
-
Kasus Pelecehan Siswa SD di Bekasi, Warga Desak ABH Diusir dari Lingkungan
-
Begini Alasan Pemkot Bekasi Belum Jalani Instruksi Dedi Mulyadi Soal Jam Masuk Sekolah
-
Miris! Siswa SD di Medan Satria Kota Bekasi Diduga Cabuli 9 Bocah
-
Idul Adha Penuh Makna: PERURI Salurkan Bantuan Hewan Kurban Wujud TJSL di Karawang
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Masjid Al-Ikhlas PIK Resmi Diresmikan, Jadi Pusat Ibadah dan Harmoni di Kawasan Pantai Indah Kapuk
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan