
"Jam 10.20 WIB untuk tenant dan pengunjung sudah dilarang masuk. Orang-orang yang di dalam mal langsung dievakuasi suruh keluar,” katanya.
Hingga berita ini ditulis, Mal Mega Bekasi terpaksa ditutup sementara. Hapip menegaskan bahwa mal tersebut ditutup.
"Iya, mal Mega Bekasi per hari ini tutup."
![Sejumlah pekerja Mal Mega Bekasi saat dikepung banjir yang melanda pada Selasa (4/3/2025) pagi. [Suara.com/Mae Harsa]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2025/03/04/62261-sejumlah-pekerja-mal-mega-bekasi-saat-dikepung-banjir.jpg)
Viral di Medsos
Baca Juga: Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
Sebelumnya diberitakan, video derasnya arus air banjir masuk ke dalam Mal Mega Bekasi viral di media sosial (medsos).
Dalam video yang beredar, nampak air berwarna coklat tiba-tiba masuk dengan deras ke area lantai dasar mal tersebut pada Selasa (4/3/2025).
Berbagai barang seperti baju, kursi, hanyut ikut terbawa derasnya air.
Sejumlah pengunjung dan pedagang bahkan terlihat panik sambil berlarian menaiki tangga eskalator untuk menyelamatkan diri ke tempat yang lebih tinggi.
Beberapa di antaranya juga terlihat mengangkut barang-barang dagangan mereka.
Baca Juga: Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!
Salah satu pegawai, Wulan menceritakan, banjir mulai masuk area mal Mega Bekasi sekira jam 09.30 WIB.
Berita Terkait
-
Warga Pekalongan Heboh Air Berkah, PDAM Ungkap Fakta Sebenarnya!
-
Disebut Tidak Sportif, Viral Pemain Badminton PB Exist Diduga Remas Shuttlecock Saat Bertanding
-
Penjual Batik Ganteng Ini Viral di TikTok, Digoda Netizen Sampai Salting Saat Live
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
Terkini
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara