SuaraBekaci.id - Komite Nasional Olahraga Indonesia (KONI) Kota Bekasi mengadakan nonton bareng (nobar) Indonesia vs Australia, Selasa (10/9/2024) pukul 19.00 WIB.
Nobar Indonesia vs Australia bakal digelar di halaman kantor KONI, Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Kayuringin Jaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Kota Bekasi.
Ketua Harian Koni Kota Bekasi, Agus Iriyanto, mengatakan nobar digelar secara gratis. Ia memastikan persiapan pelaksanaan nobar Indonesia vs Australia dipersiapkan secara matang.
“Target kita 5.000 an (penonton),” kata Agus, Selasa (10/9/2024).
Tak tanggung-tanggung, dua buah layar berukuran besar disiapkan KONI Kota Bekasi untuk nobar Indonesia vs Australia malam nanti.
“Dua layar yanh kami siapkan. Di sisi selatan dan sisi barat,” ucapnya.
Selain itu, Agus menyebut untuk membuat suasana nobar lebih meriah, pihaknya juga menyiapkan doorprize untuk para penonton.
“Tambahannya mungkin ada sedikit doorprize dari Koni untuk masyarakat yang hadir pada malam hari ini,” ujarnya.
Selain itu, Agus menyebut pihaknya juga terbuka bagi masyarakat atau UMKM yang ingin menjajakan dagangannya pada acara kobar malam nanti.
Baca Juga: Pasca Dibegal, Sopir Taksi Online di Bekasi Dikirimi Paket oleh Pelaku: Minta Tebusan Rp70 Juta
“Untuk masyarakat yang punya UMKM dipersilakan di area Koni Kota Bekasi yanh mereka mau support temen-temen yang mau menonton malam ini,” kata Agus.
Kontributor : Mae Harsa
Berita Terkait
-
Pasca Dibegal, Sopir Taksi Online di Bekasi Dikirimi Paket oleh Pelaku: Minta Tebusan Rp70 Juta
-
Here We Go! Demi Kepuasan Konsumen, Hyundai Buka Fasilitas Body And Paint di Harapan Indah
-
Biasa Cetak Buku Yasin, Percetakan di Bekasi Diduga Produksi Uang Palsu Senilai Rp1,2 M
-
Ngeri! Driver Taksi Online Dibegal di Jatiasih, Korban Dijerat Tali dan Ditodong Sajam
-
Anggota Minta Duit ke PKL, Kasatpol PP Kota Bekasi: Rp5000 Doang Buat Beli Minuman
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang