SuaraBekaci.id - DPD PDI Perjuangan memutuskan Tri Adhianto menjadi Calon Wali Kota Bekasi pada gelaran pilkada serentak 2024. Sempat sebelumnya Tri bersaing dengan Mochtar Mohamad yang juga kader PDIP.
“Dpp partai sudah memutuskan surat tugas kepada bakal calon wali Kota Bekasi Tri Adhianto,” kata Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat, Ono Surono, saat hadir dalam agenda Konsolidasi Internal Partai menjelang Pilkada Serentak 2024, di Bekasi, Selasa (16/7/2024).
Terpilihnya Tri Adhianto sebagai bakal calon wali Kota Bekasi dari PDI Perjuangan juga tertuang dalam surat tugas Nomor 3051/ST/DPP/VII/2024.
Berdasarkan surat tugas itu, Tri diharuskan menjalankan tiga tugas dari DPP PDI Perjuangan. Tiga tugas tersebut di antaranya sebagai berikut:
Melaksanakan konsolidasi pemenangan Pilkada 2024 dengan DPD, DPC, PAC, Ranting, Anak Ranting, dan seluruh elemen PDI Perjuangan di Kota Bekasi dalam waktu dua minggu setelah surat tugas ini diterbitkan.
Menyiapkan koalisi partai pendukung untuk memenuhi atau menambah syarat pendaftaran pasangan Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi pada Pilkada Serentak Tahun 2024 di KPU Kota Bekasi, sebagaimana ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku," katanya.
Bersama dengan DPD dan DPC PDI Perjuangan membuat pemetaan politik secara Nano Targeting untuk pemenangan Pilkada 2024 di Kota Bekasi.
Namun jika ke depannya Tri tidak dapat melaksanakan tiga tugas tersebut, maka DPP PDIP akan melakukan evaluasi dan akan mempertimbangkan ulang kembali penugasan yang telah dikeluarkan.
Kontributor : Mae Harsa
Baca Juga: Kadisdik Kota Bekasi Uu Saeful Mikdar Dikabarkan Mundur, Fokus Ikut Pilkada 2024?
Berita Terkait
-
Kadisdik Kota Bekasi Uu Saeful Mikdar Dikabarkan Mundur, Fokus Ikut Pilkada 2024?
-
Misteri Kematian Tahanan di Bekasi: Sampel Hati Diambil, Benarkah Bunuh Diri?
-
Sinyal Koalisi dengan PKS Menguat, Begini Nasib Peserta Penjaringan Cawalkot Bekasi dari PSI
-
Sat Set Sat Set Curanmor di Bekasi: 15 Menit 3 Motor Raib Tak Berjejak
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar