Lantas Ami menanyakan asal muasal foto tersebut. Petugas memberitahu bahwa foto itu di dapat oleh NR (5), anak AM yang saat ini masih dirawat di RSUD Bantar Gebang.
"Terus emak nanya dapet dari mana foto ini? Di jawab dapet dari rumah sakit nanya sama si eneng (NR)," ujar Ami.
Menurut keterangan NR yang didapat dari petugas kepolisian, bahwa sosok di foto itu pada malam sebelum sekeluarga ditemukan tak sadarkan diri, Kamis 13 Januari 2023 sempat datang dan mengopi.
"Iya ditanya kenal ga foto ini? Eneng jawab kenal ini baba (ayah) semalam, datang ngopi," cerita Ami.
Dirinya juga sempat dipertemukan oleh pemilik kontrakan terkait foto tersebut. Keduanya pun sepakat bahwa foto itu adalah orang yang pertama kali menyewa kontrakan.
"Nah terus emak dibawa ke yang punya kontrakan, nah terus bener ini yang ngontrak rumah," ujar Ami.
Berita Terkait
-
Aki Wowon Cs Lakukan Pembunuhan Berantai, Polisi Temukan Kerangka Tulang Korban di Cianjur
-
Kasus Keracunan Sekeluarga di Bekasi Bagian Pembunuhan Berantai Aki Wowon Cs, 9 Orang Tewas
-
Kasus Tewasnya Satu Keluarga di Bantargebang 'Serial Killer', Pelaku Modus Bisa Bikin Kaya Lalu Bunuh Korbannya
-
Aki Wowon Racuni Sekeluarga di Bekasi Pakai Pestisida, Dijerat Pasal Pembunuhan Berencana?
-
Polisi: Kasus Sekeluarga Keracunan di Bekasi Mengarah pada Pembunuhan Berencana
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi