SuaraBekaci.id - Top lima berita menarik Suarabekaci.id, Senin (29/3/2022) akan kembali diulas pada hari ini Rabu (30/3/2022).
Berita menarik kemarin mulai dari jam kerja ASN di Kota Bekasi selama Ramadhan sudah dipangkas.
Kusni, pelaku pencabulan bocah di jagakarsa masih diburu, Polisi: lokasi terakhir di kawasan Bekasi.
1. Bukber Diperbolehkan Tapi Dilarang Ngobrol, Publik: Cuma Master Limbad yang Diuntungkan dengan Kebijakan Ini
Baca Juga: Biodata Kolom Agama Ditulis Islam, Rara Pawang Hujan: Jangan Ngawur Saya Non Muslim
Menyambut bulan suci Ramadhan 2022, sejumlah kebijakan dikeluarkan pemerintah dan pihak terkait di masa pandemi Covid-19 seperti saat ini. Salah satu kebijakan yang kemudian tuai komentar dari publik ialah soal buka puasa bersama diperbolehkan tapi tak boleh saling berbicara.
Hal tersebut disampaikan oleh juru bicara Satgas Covid 19, Wiku Adisasmito seperti dikutip dalam unggahan akun media sosial Instagram @info_karawang.
2. Jam Kerja ASN di Kota Bekasi Selama Ramadhan Sudah Dipangkas, Sanksi Tegas Menanti Jika Membolos
Jelang Ramadhan 2022, Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPPD) Kota Bekasi menyampaikan kebijakan baru terkait jam kerja bagi para Aparatur Sipil Negara (ASN).
"Keputusan dari Kementrian sudah ada ya, Jadi kita tinggal mengikuti," ucap Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPPD) Kota Bekasi, Karto, Selasa (29/3/2022).
3. Kusni, Pelaku Pencabulan Bocah di Jagakarsa Masih Diburu, Polisi: Lokasi Terakhir di Kawasan Bekasi
Seorang tukang siomay bernama Kusni saat ini masih diburu keberadaannya oleh pihak kepolisian. Kusni ialah pelaku pencabulan seorang bocah berinisial ZF (6) di kawasan Jagakarasa, Jakarta Selatan.
Menurut keterangan dari Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Ridwan Soplanit, Kusni terakhir berada di kawasan Bekasi, Jawa Barat.
4. Kondisi Kesehatan Memburuk, Maia Estianty Dilarikan ke Rumah Sakit Tengah Malam
Musisi Maia Estianty dikabarkan sedang jatuh sakit, hal tersebut membuat wanita yang mempunyai tiga anak itu harus dilarikan ke rumah sakit tengah malam.
Beruntung putra bungsunya, Dul Jaelani langsung sigap membawa sang ibunda segera untuk mendapatkan penanganan dokter.
5. Budayawan Bekasi Aki Maja Sebut Tradisi Leluhur seperti Pawang Hujan Jangan Diusik, Ini Alasannya
Beberapa waktu lalu sosok pawang hujan di MotoGP Mandalika menjadi sorotan banyak pihak. Ada pihak yang pro, namun tak sedikit pula yang kontra dengan kehadiran pawang hujan Rara Isti.
Mereka yang kontra menyebut bahwa apa yang dilakukan pawang hujan Riri Isti telah melanggara syariat dalam agama Islam.
Berita Terkait
-
8 Tahun Pacaran, Terjawab Alasan Desy Ratnasari Batal Nikahi Irwan Mussry: Saya Tertampar
-
Bahas Pernikahan dengan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Sikap Irwan Mussry Jadi Sorotan
-
Desak Kemendiktisaintek Segera Cairkan Tukin Dosen ASN, Komisi X DPR: Kami akan Kawal sampai Tuntas!
-
Perceraian dengan Ammar Zoni Jadi Titik Terendah dalam Hidup Irish Bella: Banyak Ketakutan...
-
Imbas Pemangkasan Anggaran Kementerian; Lift Mati, AC Panas Hingga Honorer Terancam PHK
Terpopuler
- Iwan Fals Diperiksa Polres Jaksel, Kasus Apa?
- Kevin Diks: Saya Tak Dibutuhkan di Sana
- Karyawan PT Timah Hina Honorer Pakai BPJS, Rieke Diah Pitaloka: Kabarnya Masih Ada Sprindik Kasus Korupsi
- Respons Alex Pastoor Lihat Kualitas Pemain Indonesia di Persija vs PSBS Biak: Semua Talenta...
- Bintang Meteor Garden, Barbie Hsu Meninggal Dunia di Usia 48 Tahun
Pilihan
-
Praktik Prostitusi di Gunung Kemukus Sragen Terungkap, Ritual Seks Hidup Lagi?
-
Heboh Pengunjung Kena Pungli di IKN, Diminta Parkir dan Pengawalan Sampai Rp 250 Ribu
-
Perbandingan Spesifikasi Redmi Note 14 Pro 5G vs Samsung Galaxy A35 5G
-
Didominasi Bahan Bakar Mineral, Ekspor Kaltim Tembus 2,4 Miliar Dolar AS
-
Curhat Dapat Proyek di Rumah Menteri IKN, Kontraktor Malah Rugi Ratusan Juta
Terkini
-
Bejat! Guru Ngaji di Jatiasih Pakai Modus Ini Cabuli 2 Santri Laki-laki
-
Duduk Perkara Sengketa Lahan di Cluster Setia Mekar Bekasi: Sengkarut Sejak 1996
-
Perjuangan Emak-emak di Bekasi Antre Gas 3 Kg: Tinggalkan Bayi Berjam-jam
-
Pil Pahit Warga Cluster Setia Mekar Bekasi Tergusur Meski Miliki SHM
-
Gas 3 Kg Langka, Jerit Warga Bekasi: Pemerintah Jangan Bikin Kami Susah Terus!