SuaraBekaci.id - Politisi Partai Golkar, Aziz Samual menegaskan penangkapan Rahmat Effendi oleh KPK tak ada hubungannya dengan partai berlambang pohon beringin tersebut.
Menurut Aziz bahwa partainya selalu mengingatkan seluruh kader yang menduduki jabatan di pemerintahan untuk penuh tanggung jawab dan mematuhi hukum serta mawah partai.
“Kan kami di Partai Golkar berulang-ulang mengingatkan seluruh kader untuk bekerja dengan hati, penuh tanggung jawab, patuhi hukum, dan harus menjaga marwah serta nama baik partai. Kalau ada yang menyimpang, ya dia harus tanggung resikonya sendirilah,” kata Azis.
Aziz menyebut bahwa Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto tentu sangat menyesalkan terjadinya kasus ini, tetapi Airlangga menurut Aziz akan bersikap tegas dengan kasus korupsi dan mematuhi proses hukum yang berlangsung.
Baca Juga: Kebakaran di Rumah Sakit Primaya Bekasi Akibatkan Kerugian Rp 100 Juta
“Saya jamin Pak Airlangga tidak akan mencapuri urusan KPK,” ucap Azis.
Lebih lanjut, Aziz Samual juga menyebut bahwa tertangkapnya Rahmat Effendi oleh KPK juga tidak akan menggangu kredibilitas Airlangga tidak terganggu oleh kasus ini.
“Beliau justru terus menunjukkan kinerja yang luar biasa, baik sebagai Ketua Umum maupun dalam kapasitasnya sebagai Menteri Koordinator bidang Ekonomi. Ratingnya terus meningkat kok,” kata Azis.
Pernyataan Aziz ini untuk membantah pernyataan dari Peneliti Indonesia Political Opinion (IPO) Catur Nugroho yang mengatakan peluang Golkar untuk menang akan sangat tipis mengingat tingkat keterpilihan Airlangga Hartarto yang rendah.
“Kami punya data yang menunjukkan perkembangan positif dan ini dapat dipertanggungjawabkan keilmiahannya,” kata Azis Samual menegaskan. [ANTARA]
Baca Juga: Politisi Golkar Tuduh Penangkapan Walkot Bekasi Tanpa Bukti, Firli: Tak Ada Muatan Politik
Berita Terkait
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Telah Kantongi SK Kepengurusan Baru dari Kemenkum, Bahlil Santai Ladeni Gugatan Kader di PTUN
-
Resmi Terima SK Kepengurusan Golkar, Bahlil Pastikan Tak Ada Nama Jokowi dan Gibran
-
Diserahkan Langsung Menkum Supratman, Bahlil Terima SK Kepengurusan Partai Golkar Periode 2024-2029
-
5 Rekomendasi Toko Dessert di Kota Bekasi, Pemilik Sweet Tooth Harus Tahu
Tag
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
Terkini
-
Ada Penawaran Apa Saja di Promo 12.12 Blibli?
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!