Motif Pedagang Buah di Babelan Habisi Nyawa Seorang Pria: Cemburu Lihat Istri Dibonceng Korban

Pelaku lalu mendapati istrinya tengah berbonceng dengan korban.

Galih Prasetyo
Kamis, 20 Oktober 2022 | 10:11 WIB
Motif Pedagang Buah di Babelan Habisi Nyawa Seorang Pria: Cemburu Lihat Istri Dibonceng Korban
ilustrasi pembunuhan. [Envato Elements]

Menurut keterangan dari Kanit Jatanras Polres Metro Bekasi, Iptu Gede Bagus Ariska, pelaku sempat melarikan diri ke Bogor dengan menggunakan mobil travel.

"Nah, dari sopir travel inilah kita dapati keterangan, bahwa pelaku pergi ke daerah Singkut, Jambi," ungkap Iptu Gede Bagus.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini