5. Raup Untung Tiga Kali Lipat Jelang Ramadhan, Pedagang di TPU Mangun Jaya: Rame Kayak Tempat Wisata

Jelang Ramadhan, umat muslim akan mendatangi kuburan untuk berziarah. Aktivitas jelang Ramadhan ini juga dilakukan warga di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Mangun Jaya, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi yang dipenuhi para peziarah.
Menurut salah satu pedagang bunga disekitar TPU Mangun Jaya mengaku bahwa kenaikan jumlah pengunjung jelang Ramadhan meningkat drastis dari tahun sebelumnya.