Lagi! Muncul Varian COVID-19 Delta Baru AY.2 dan AY.3, Lebih Bahaya

Varian virus corona Covid-19 terus berkembang. Baru-baru ini, mereka pun membahas mengenai risiko bahaya yang ditimbulkan kedua varian Delta baru tersebut.

Pebriansyah Ariefana
Senin, 23 Agustus 2021 | 09:25 WIB
Lagi! Muncul Varian COVID-19 Delta Baru AY.2 dan AY.3, Lebih Bahaya
INFOGRAFIS: Perbedaan Karakteristik Virus Corona Varian Delta dan Delta Plus

Christina Pagel, Profesor Riset Operasional di UCL dan direktur Unit Riset Operasional Klinis universitas, mengatakan varian Delta AY.3 ini berpotensi mengkhawatirkan.

Profesor Pagel menunjuk data varian Delta dari Sanger Institute, sebuah lembaga penelitian genetika dan genomic, memperlihatkan bahwa kasus varian Delta mulai menurun.

Meskipun itu adalah kabar baik, tapi ia mengkhawatirkan varian Delta AY.3.

"Turunan varian Delta ini mungkin lebih menular daripada varian Delta aslinya," kata Profesor Pagel dikutip dari Express.

Baca Juga:Mengalami Penurunan, Rumah Sehat Wisma Atlet Jakabaring Rawat 45 Pasien COVID-19

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini