Jadwal Puasa Tasua 2021 Berdasarkan Tahun Masehi dan Islam

Salah satunya puasa Tasua dan puasa Asyura yang dilaksanakan berurutan.

Pebriansyah Ariefana
Minggu, 15 Agustus 2021 | 13:25 WIB
Jadwal Puasa Tasua 2021 Berdasarkan Tahun Masehi dan Islam
Ilustrasi puasa, muslim berdoa, niat puasa, makan dan doa buka puasa (Elemen Envato)

Nawaitu shouma fii yaumi aasyuuroo’ sunnatan lillaahi ta’aalaa

Artinya: Saya niat puasa Asyura, sunnah karena Allah Ta’ala.

Secara umum, pelaksanaan puasa Tasua dan puasa Asyura sama seperti puasa sunnah lainnya yang biasa dilakukan.

Di mana umat muslim diminta menahan hawa nafsu dan segala hal yang dapat membatalkan puasa sejak terbit fajar hingga terbenam matahari.

Baca Juga:Niat dan Keutamaan Puasa Asyura, Dijalankan Setiap Tanggal 10 Muharram

Sekarang Anda telah tahu jadwal puasa Tasua 2021 dan puasa Asyura beserta panduan pelaksanaannya yang penting untuk diketahui. Maka dari itu jangan sampai ibadah ini dilewatkan.

(Yulia Kartika Dewi)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini