SuaraBekaci.id - Warga di Jalan Ir. H. Juanda, Marga Jaya, Bekasi Selatan digegerkan dengan penemuan sesosok mayat perempuan dalam sebuah selokan, Senin (20/5/2024).
Kapolsek Bekasi Selatan, Kompol Untung Ruswaji mengatakan pihaknya sudah melakukan olah TKP, dan memeriksa CCTV yang ada di lokasi kejadian.
“Ini memang (penemuan mayat) baru kita temukan informasi dari warga. Kemudian ini mayat baru kita olah TKP di tempat kejadian,” kata Untung.
Baca juga:
Dari hasil olah TKP, Untung mengatakan korban terdapat luka pada bagian dahi korban. Celana yang dikenakan korban juga nampak robek.
“Untuk sementara hanya ada semacam benturan di kepala saja di jidat dahi depan,” ucapnya.
“Kemudian celana masih robek,” sambungnya.
Baca juga:
Namun demikian, Untung mengatakan belum dapat memastikan penyebab dari luka tersebut.
Baca Juga: Kasus Mayat Dalam Koper, Pelaku dan Korban Terekam CCTV Hotel di Bandung
“Ya kita masih dalam proses penyelidikan,” ujarnya.
Sementara kini, jenazah korban telah dilarikan ke RSUD Kota Bekasi untuk dilakukan autopsi.
Kontributor : Mae Harsa
Berita Terkait
-
Kasus Mayat Dalam Koper, Pelaku dan Korban Terekam CCTV Hotel di Bandung
-
Warga Cikarang Geger dengan Penemuan Mayat Wanita di Dalam Koper, Saksi Ungkap Hal Ini
-
Horor Valentine! Petugas KPPS Karawang Temukan Mayat Wanita di Dekat TPS
-
Geger Penemuan Mayat Wanita Muda di Cikarang, Posisi Tangan Korban Sedekap
-
Sorotan Bekasi: Fakta Baru Mayat Wanita di Kamar Nomor 3, Anies Sebut Korban Tewas KDRT Mega Suryani Dewi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Masjid Al-Ikhlas PIK Resmi Diresmikan, Jadi Pusat Ibadah dan Harmoni di Kawasan Pantai Indah Kapuk
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan