SuaraBekaci.id - Jadwal imsakiyah 1 Ramadan 1445 H atau Senin 11 Maret 2024 untuk wilayah kota Bekasi dan sekitarnya telah diumumkan oleh Pimpinan Pusat Muhammadiyah.
PP Muhammadiyah telah memutuskan awal puasa Ramadan 2024 mulai berlangsung pada hari ini, Senin 11 Maret 2024. Jadwal imsakiyah untuk wilayah kota Bekasi dan sekitarnya versi Muhammadiyah bisa diaskses di laman resmi muhammadiyah.or.id
Berikut jadwal Imsakiyah untuk wilayah kota Bekasi dan sekitarnya:
Jadwal Imsakiyah dan buka puasa, Senin 11 Maret 2024
Imsak: 04:40 WIB
Subuh: 04:50 WIB
Zuhur: 12:04 WIB
Asar: 15:10 WIB
Magrib: 18:09 WIB
Isya: 19:18 WIB
Berikut bacaan niat puasa Ramadhan:
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هَذِهِ السَّنَةِ لِلّٰهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin 'an ada'i fardhi syahri Ramadhana hadzihis sanati lillahi ta'ala.
Artinya: "Aku niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban puasa bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah Ta'ala"
Baca Juga: Besok Puasa Ramadan 2024? Ini Jadwal Imsak dan Buka Puasa untuk Kota Bekasi dan Sekitarnya
Sebelumnya, Ketua Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Syamsul Anwar mengingatkan umat Islam agar menjadikan puasa pada bulan Ramadhan tidak hanya menjalankan kewajiban rutinitas semata, tetapi dijadikan momentum mendidik diri.
"Umat Islam perlu meneguhkan diri dan tidak menjadikan bulan puasa semata hanya sebuah kewajiban rutinitas yang berpeluang dapat dianggap sebagai sebuah beban," ujar Syamsul dalam keterangannya di Jakarta.
Sebelum datang bulan Ramadhan, Syamsul meminta kepada seluruh warga Muhammadiyah untuk menyambut dengan gembira, serta ritual ibadah puasa selama sebulan jangan dijadikan beban.
Puasa dalam pemahaman Agama Islam, kata dia, tidak sebatas menahan lapar dan dahaga, melainkan juga sebagai cara mendidik spiritualitas. Selain itu, puasa juga sebagai sarana bagi manusia untuk meningkatkan kepekaan sosial, menahan amarah, dan lainnya.
"Bulan Ramadhan perlu dijadikan sebagai momentum untuk mendidik diri sendiri agar mendapatkan hikmah dari ibadah puasa," kata Syamsul.
Berita Terkait
-
Besok Puasa Ramadan 2024? Ini Jadwal Imsak dan Buka Puasa untuk Kota Bekasi dan Sekitarnya
-
Kapan Puasa Ramadan 2024? Ini Jadwal Imsak dan Buka Puasa 2024 Wilayah Bekasi dan Sekitarnya
-
Jaga Persatuan Jelang Pemilu 2024 Jadi Pesan Perayaan Idul Adha Jemaah Muhammadiyah di Bekasi
-
Catat! Lokasi Salat Idul Adha 2023 di Bekasi, Ada di Lapangan Bola Karang Satria
-
15 Titik Lokasi Salat Idul Fitri 21 April 2023 di Bekasi, Ada di Grand Mall hingga Lapangan Bola Jatiasih
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol