SuaraBekaci.id - Banjir cukup tinggi menggenang jalan Anugrah Raya, Pondok Gede, Kota Bekasi, Jawa Barat pada sore ini, Senin (25/12). Dari video yang beredar terlihat air menggenang di jalan tersebut hingga membuat kendaraan roda empat tak bisa melintas.
Dari video yang diunggah akun X @txtdrbekasi, disebutkan bahwa ketinggian banjir bisa mencapai lutut orang dewasa. Sementara di sebelah lokasi banjir tersebut, terlihat kemacetan di tol Dalam Kota.
"Tol Macet. Jalan samping tol banjir sedengkul.Jl. Anugrah Raya depan Al-Hakim Pondok Gede," tulis caption video tersebut.
Unggahan video yang memperlihatkan kondisi banjir di jalan Anugrah Raya, Pondok Gede, Kota Bekasi itu pun membuat sejumlah netizen berikan komentarnya.
Baca Juga: Libur Nataru 2023, Pantau Kondisi Lalu Lintas Pakai 5 Link CCTV Ini
"Bisa2 nya tinggian jalan tol drpda jalan perumahannya. Udah kaya modelan jalan underpass belah rusun. Tinggian kali drpda jalanannya," tulis salah satu akun X.
Cuaca Bekasi di Libur Natal 2023
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi beberapa wilayah di Kota Bekasi akan kembali diguyur hujan dengan intensitas ringan hingga berat disertai petir mulai siang hingga malam hari dengan suhu udara direntang 24 - 34 derajat Celcius.
Diakhir bulan Desember ini, hujan diperkirakan akan kembali dan konsisten mengguyur wilayah Kota Bekasi.
Prakiraan Cuaca Kota Bekasi, Senin, 25 Desember 2023
Baca Juga: Jamaah MSH Gunakan Strategi Ini untuk Menangkan AMIN di Jabodetabek
01:00 WIB:
Hujan Ringan (24°)
Kelembaban Udara 95 persen
Presipitasi 25 persen
Hembusan Angin 15 km/jam arah Utara
04:00 WIB:
Hujan Ringan (24°)
Kelembaban Udara 95 persen
Presipitasi 20 persen
Hembusan Angin 13 km/jam arah Barat Laut
07:00 WIB:
Cerah Berawan (25°)
Kelembaban Udara 85 persen
Presipitasi 7 persen
Hembusan Angin 11 km/jam arah Barat Laut
10:00 WIB:
Cerah Berawan (30°)
Kelembaban Udara 75 persen
Presipitasi 5 persen
Hembusan Angin 15 km/jam arah Barat Laut
Berita Terkait
-
Pemerintah Tetapkan Libur Natal 25-26 Desember, Kapan Harga Tiket Pesawat Turun?
-
5 Rekomendasi Toko Dessert di Kota Bekasi, Pemilik Sweet Tooth Harus Tahu
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
40 Siswa Madrasah Ditetapkan Sebagai Duta Moderasi Beragama
-
Putri Pahlawan Kusumah Atmadja di Usia Senja: Hidup Sendiri, Tinggal di Kontrakan
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa