SuaraBekaci.id - Biaya hidup di kota Bekasi ternyata termasuk paling tinggi se-Jawa Barat.
Setidaknya ada lima kota di Jawa Barat yang memiliki biaya hidup termahal, angkanya bisa mencapai Rp2,5 juta per bulan.
Banyak kota di Jawa Barat, termasuk Bekasi yang memiliki upah minimum lebih besar dibanding provinsi lainnya.
Adapun upah minimum tertinggi di Jawa Barat sudah mencapai angka Rp5 juta lebih.
Tingginya angka upah minimum ini tentu akan berpengaruh pada biaya hidup masyarakatnya per bulan.
Berikut 5 kota di Jawa Barat yang memiliki biaya hidup termahal seperti dikutip dari AyoBandung--jaringan Suara.com
Bekasi
Kota Bekasi jadi kota yang memiliki biaya hidup termahal di Jawa Barat. Biaya hidup di Bekasi termasuk paling mahal bisa mencapai angka Rp2.569.193 per bulan.
Saat ini kota Bekasi memang menjadi pilihan untuk banyak orang untuk bekerja ataupun mencari hunian.
Baca Juga: 7 Kota di Dunia dengan Biaya Hidup Termahal Periode Tahun 2023, Bagaimana Jakarta?
Di bawah Bekasi ada kota Depok. Selain viral dengan banyak kasus-kasus yang bikin netizen berkomentar, Depok ternyata memiliki biaya hidup termahal mencapai angka Rp2.538.382 per bulan.
Selanjutnya ada ibu kota Jawa Barat, Bandung. Kota kembang ini memiliki biaya hidup termahal bisa mencapai Rp2.078.106 per bulannya.
Meski begitu, kota Bandung menjadi salah satu pilihan bagi banyak orang untuk bekerja dan tinggal karena dipengaruhi banyak faktor.
Berita Terkait
-
Profil Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto, Berani Cabut Izin Penggunaan Stadion Buat Acara Anies
-
Darurat Kejahatan Jalanan, Cara Bobby Nasution Bakal Diterapkan di Kota Bekasi?
-
Waspada! Aksi 'Joker' di Kota Bekasi, Pelaku Begal yang Pura-pura Jadi Pengamen
-
Titik-titik Rawan Begal di Kota Bekasi: dari Kober Dekat SMP Al Manar Teluk Pucung hingga Sepanjang Kalimalang
-
Begal dan Kejahatan Jalanan Marak, Plt Wali Kota Bekasi Bakal Ikuti Langkah Bobby Nasution?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi