SuaraBekaci.id - Kondisi kawasan Kalimalang, Kota Bekasi yang menjadi wilayah arus mudik lebaran 2023 hingga Selasa (25/4) masih terpantau landai.
"Sudah ada peningkatan tapi masih landai pergerakannya," kata Kepala Unit Pengaturan Penjagaan Pengawalan Patroli (Turjawali) Polres Metro Bekasi Kota AKP Ganda Siburian kepada Antara.
Menurut AKP Ganda, kondisi Kalimalang sejak pagi hingga sore hari masih didominasi oleh warga lokal yang melintas di sekitaran Kalimalang.
AKP Ganda menyebut kebanyakan masyarakat yang melintas di kawasan Kalimalang bertujuan untuk mendatangani pusat perbelanjaan dan mal.
"Mereka cenderung mendatangi ke mal-mal yang ada di sekitar karena kemarin sudah mengunjungi sanak saudaranya. Nah karena masih libur mereka memanfaatkan untuk ke pusat perbelanjaan atau mal," jelasnya.
Arus balik pemudik yang gunakan sepeda motor juga masih relatif sepi. Hal ini diungkapkan oleh Pengendali Pos Pengamanan (Pos Pam) H Naman, Kalimalang, Iptu HM Syahril.
"Susah diprediksi walaupun ada info bahwa prediksi gelombang pertama akan terjadi pada 24-25 April, namun nyatanya tidak demikian, mungkin akan terjadi pada 26 April tapi sekali lagi susah diprediksi," katanya.
Namun Syahril bersama jajarannya tetap akan memantau dan siaga penuh di pos-pos pantauan mudik Lebaran 2023.
Pemerintah memprediksi puncak arus milir (balik ke hilir) Lebaran 2023 berlangsung pada 24-25 April serta 29-30 April dan 1 Mei 2023.
Baca Juga: Minta Maaf, TNI AU Datangi Rumah Pemotor Wanita yang Ditendang Praka ANG di Bekasi
Berita Terkait
-
Minta Maaf, TNI AU Datangi Rumah Pemotor Wanita yang Ditendang Praka ANG di Bekasi
-
Viral Diduga Anggota TNI Tendang Kuat Pengendara Ibu Gegara Rem Mendadak
-
Ini Identitas Tentara yang Tendang Ibu dan Anak di Bekasi, Berpangkat Praka, Netizen: Kirim ke Hutan Papua
-
Pemotor Ibu dan Anak yang Ditendang Tentara di Bekasi Dicari Pihak Angkatan Udara, Ini Alasannya
-
Ini Dia Sosok Oknum TNI Jagoan yang Nendang Ibu-ibu Hampir Jatuh di Bekasi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam