SuaraBekaci.id - Berita populer di SuaraBekaci.id pada Selasa (8/11/2022) ada soal biaya hidup di Kota Bekasi, ada juga soal curhat calon pemain naturalisasi Sandy Walsh kepada media asing.
Dari data BPS, Bekasi ternyata termasuk dalam lima besar kota dengan biaya paling mahal di Indonesia.
Total rata-rata pengeluaran per kapita di Bekasi mencapai angka Rp 4.119.168. Sedangkan untuk total rata-rata pengeluaran rumah tangga di Bekasi mencapai angka Rp 16.888.582.
Menariknya, angka pengeluaran per kapita di Bekasi hanya selisih Rp 121.734 dengan kota Surabaya yang berada di peringkat kedua.
Baru-baru ini, Sandy Walsh kepada media Belgia, GVA, mengungkap soal proses naturalisasi yang ia jalani di Indonesia.
Sandy mengatakan bahwa kecintaan kepada Indonesia, negara leluhurnya terus meningkat dalam beberapa waktu terakhir saat menjalani proses naturalisasi.
1. 10 Kota dengan Biaya Hidup Paling Mahal di Indonesia, Bekasi Peringkat Berapa?
Biaya hidup di masing-masing daerah Indonesia tentu berbeda. DKI Jakarta tentu menjadi daerah di Indonesia dengan pengeluaran biaya hidup termahal.
Sebagai kota penyangga ibu kota Jakarta, apakah kota Bekasi menjadi kota dengan biaya hidup paling mahal di Indonesia?
Baca Juga: Bukan Cuma Sekali, Ternyata Pelaku Kebaya Merah Sudah Sering Bikin Video Bareng
2. Belum Disumpah Jadi WNI, Sandy Walsh Curhat ke Media Asing, Singgung Soal Piala AFF dan Piala Asia 2023
Proses naturalisasi Sandy Walsh untuk menjadi warga negara Indonesia (WNI) masih harus melalui beberapa tahapan. Kondisi yang sama juga dialami oleh calon pemain naturalisasi lain, Jordi Amat.
Saat ini naturalisasi Sandy Walsh tinggal menunggu terbitnya Keputusan Presiden (Kepres) yang ditandatangani Presiden Joko Widodo (Jokowi).
3. Video Porno Kebaya Merah Dibuat karena Ada Pesanan, Siapa yang Memesan? Pemeran Dibayar Rp750 Ribu
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Sekali, Ternyata Pelaku Kebaya Merah Sudah Sering Bikin Video Bareng
-
Silang Pendapat Menpora dan Pengelola, SUGBK Boleh Jadi Markas Timnas Indonesia atau Tidak?
-
PR Legenda Timnas Indonesia Saat Kompetisi Terhenti, Putar Otak Demi Jaga Kondisi Pemain
-
Liga 3 Terhenti Sementara, Pelatih Persipasi Bekasi: MasyaAllah Kangen Pertandingan
-
Kompetisi Liga 3 Masih Terhenti, Bagaimana Nasib Pemain Persipasi Bekasi?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol