
SuaraBekaci.id - Jelang perhelatan Liga 2 2022-23, klub Atta Halilintar yang bernama FC Bekasi City masih belum mendapat sambutan baik dari suporter lokal Bekasi.
Dalam diskusi antara suporter lokasi Bekasi yang digelar oleh Fans Militan Persipasi serta masyarakat kota Bekasi, memutuskan bahwa pada suporter lokal hanya mengenal Persipasi sebagai tim kebanggan warga Kota Bekasi.
"Hasil koordinasi kita semua suporter Bekasi itu memang tidak mengakui adanya FC Bekasi itu. Jadi kita semua komitmen bahwa suporter dan masyarakat kota Bekasi tahunya klub yang ada di kota Bekasi hanya Persipasi," kata Leo, perwakilan dari fans militan Persipasi.
Agus menambahkan, FC Bekasi adalah klub siluman, meski begitu mereka tak mempermasalahkan jika klub yang dibela Hamka Hamzah itu bermain atau bermarkas di Stadion Patriot Candrabhaga, akan tetapi Leo menegaskan bahwa jangan mengharap ada dukungan dari masyarakat kota Bekasi.
Baca Juga: Atta Halilintar Punya Harta Capai Miliaran Rupiah, FC Bekasi City Lakoni Uji Coba Tanpa Tandu
Leo juga menjelaskan bahwa sampai saat ini, manajemen FC Bekasi City belum sama sekali bertemu dengan suporter lokal Bekasi. Para suporter lokal ini beranggapan bahwa klub Atta Halilintar ini tidak punya etika karena sudah membawa nama Kota Bekasi namun tidak bertemu atau melibatkan suporter lokal.
"Makannya amat sangat di kecewakan ketika manajemem FC Bekasi tidak pernah meminta ijin kepada tuan rumah supporter yang ada di Bekasi itu," ucap Agus
"Karenanya sama sekali kita dari suporter dan masyarakat kota Bekasi itu, tidak ada yang mendukung FC Bekasi" tegas Agus.
Lebih jauh, jika nantinya pada perjalanan kompetisi Liga 2 dan terjadi ricuh antar suporter, pihak suporter Bekasi menegaskan tidak akan ikut bertanggung jawab.
"Makannya ketika nanti, misal ada kericuhan seperti bus mereka diganggu oleh pihak lain, kita dari orang-orang Bekasi ngga mau bertanggung jawab," kata Agus.
Pernyataan senada juga diutarakan oleh perwakilan dari Soeporter Bekasi (Soebex). Pihak Soebex menegaskan bahwa sama sekali tidak akan memberi dukungan kepada FC Bekasi City saat kompetisi Liga 2 digelar.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sampai Dikiomentari Adik Ipar, Outfit Keluarga Aurel Hermansyah Beda Sendiri di Mitoni Aaliyah!
-
Cara Aaliyah Massaid Sapa Mertua di Acara Mitoni Tuai Sorotan, Berbeda Saat ke Ibu Kandung?
-
Pernah Trauma Hamil, Aurel Hermansyah Kini Ingin Punya Anak Cowok Gara-Gara Iri
-
Turun 30 Kg Usai Lahiran, Aurel Hermansyah Masih Diet Biar Kayak ABG
-
Tak Sabar Lihat Wajah Anaknya, Aaliyah Massaid Ternyata Punya Rencana Tersembunyi
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
Terkini
-
BRI Kucurkan KUR Rp42 T, UMKM Pertanian Jadi Prioritas
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender