SuaraBekaci.id - Klub Liga 2 milik Atta Halilintar terus memantapkan persiapan demi hadapi musim baru. Salah satu persiapan yang dilakukan ialah menjalani tur pramusim.
FC Bekasi City jelang musim baru akan jalani tur pramusim ke Jawa Timur. Ada tiga agenda pertandingan yang akan dihadapi oleh anak asuh Jafri Sastra tersebut.
Pada agenda pertama, FC Bekasi City akan menghadapi klub Gresik United. Pertandingan antara kedua tim rencananya akan berlangsung di Stadion Gelora Joko Samudro pada Rabu 13 Juli 2022.
Pertandingan antar Gresik United vs FC Bekasi City sendiri bisa ditonton langsung oleh suporter di stadion.
Informasi mengenai pembelian tiket sudah diunggah oleh akun Instagram Gresik United @gresikunited
Setelah pertandingan melawan Gresik United, FC Bekasi City akan menjalani pertandingan kedua melawan Persela Lamongan.
Pertandingan FC Bekasi City melawan Persela akan berlangsung pada Minggu 17 Juli 2022.
Setelah laga melawan Persela, Hamka Hamzah dkk akan menjalani pertandingan melawan Deltras Sidoarjo pada Rabu 20 Juli 2022.
Laga pramusim FC Bekasi City sendiri bisa ditonton langsung oleh kanal Youtube mereka.
Baca Juga: Siapa Pendukung FC Bekasi City? Warga Bekasi atau Pemburu Give Away
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung