SuaraBekaci.id - Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Barat, Dani Ramdan akan kembali diangkat menjadi Penjabat (PJ) Bupati Bekasi menggantikan Plt Bupati Ahmad Marzuki pada hari ini, Senin (23/5/2022).
Dani Ramdan akan dilantik Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum di Gedung Swatantra Wibawa Mukti, Kantor Pemda Kabupaten Bekasi.
Untuk warga Kabupaten Bekasi yang ingin menyaksikan langsung pelantikan Dani Ramdhan sebagai Pj Bupati Bekasi, pihak Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Kabupaten Bekasi akan menyiarkan langsung lewat kanal Youtube.
"Tim Diskominfosantik sudah mempersiapkan aspek-aspek yang dibutuhkan, karena memang rencananya Gubernur Jawa Barat akan terhubung melalui virtual dalam acara pelantikan ini," ucap Jaoharul Alam, saat menghadiri gladi bersih, Minggu (22/05).
Jaoharul juga menjelaskan, menyadari animo masyarakat yang cukup tinggi dengan dilantiknya Pj Bupati Bekasi. Maka Diskominfosantik menyiapkan siaran langsung acara pelantikan tersebut di Channel YouTube Wibawa Mukti TV sehingga masyarakat tetap dapat menyaksikan prosesi pelantikan di tempat masing-masing.
"Iya menyadari antusiasme masyarakat dan tokoh-tokoh publik lainnya, karena prosesi pelantikan Pj Bupati Bekasi ini terbatas. Maka kami menyediakan prosesi acara tersebut live di Channel YouTube Diskominfosantik, Wibawa Mukti TV," katanya. [HUMAS PEMKAB BEKASI]
Berikut Link Streaming Pelantikan Dani Ramdan, KLIK DI SINI
Berita Terkait
-
Terpopuler di Bekaci: Ernando Ari Jadi Pahlawan Indonesia Raih Perunggu, Dani Ramdan Bakal Kembali Jadi Pj Bupati Bekasi
-
Bakal Kembali Jadi Pejabat Bupati Bekasi, Inilah Profil Dani Ramdan
-
Dani Ramdan Besok Senin Dilantik Jadi Pejabat Bupati Bekasi, Wagub Jabar Beri Pesan Ini
-
Ucap Doa, Maaf dan Terimakasih, Pj Bupati Dani Ramdan Pamit ke Masyarakat Kabupaten Bekasi
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025
-
Dua Penerjun Tewas di Pangandaran
-
Ribuan Buruh Jawa Barat 'Serbu' Jakarta: Tuntut KDM Batalkan Keputusan UMSK 2026