SuaraBekaci.id - Sebuah unggahan di media sosial Facebook baru-baru ini bikin geger jagad maya. Dalam unggahan tersebut diceritakan kisah mengenai salah satu hotel di Bekasi yang memperkerjakan siswa PKL secara penuh namun dengan bayaran Rp 10 ribu/hari.
Adalah pemilik akun Facebook Andi Wenas yang mengulas tentang kisah mahasiswa PKL tersebut dan adanya dugaan perbudakan didalamnya.
Menggunakan judul perbudakan anak berkedok pendidikan ulasan itu pun dimulai dengan menceritakan mengenai hotel tersebut.
"Intinya hotel ini memperkerjakan anak-anak PKL tanpa dibayar/dengan upah harian yang sangat minim (sekitar 10 ribu rupiah /hari tanpa adanya hitungan lembur atau apapun juga)," tulisnya dalam badan postingan.
Baca Juga: Naksir Pertama Kali saat Bertemu di KRL, Tak Disangka Malah Berjodoh
Tidak hanya itu, ada juga berita terpopuler Suarabekaci.id salah satunya, tak mau ketinggalan dengan ueforia film KKN di Desa Penari, Lucinta Luna mengunggah video saat dirinya menari bak tokoh Ayu.
Dalam video itu, Lucinta Luna memperagakan tokoh Ayu yang menjadi pengikut Badarawuhi dalam salah satu scene di mana arwah Ayu akhirnya terjebak di Angkaramurko dan membuat Ayu menari sembari meneteskan airmata.
Video parodi Lucinta Luna ia unggah dalam akun Tiktok miliknya @lucintaluna12.
1. Geger Cerita Siswa PKL di Salah Satu Hotel Bekasi, Jam Kerja 10 Jam/Hari dan Dapat Bayaran Rp 10 Ribu
Sebuah unggahan di media sosial Facebook baru-baru ini bikin geger jagad maya. Dalam unggahan tersebut diceritakan kisah mengenai salah satu hotel di Bekasi yang memperkerjakan siswa PKL secara penuh namun dengan bayaran Rp 10 ribu/hari.
Adalah pemilik akun Facebook Andi Wenas yang mengulas tentang kisah mahasiswa PKL tersebut dan adanya dugaan perbudakan didalamnya.
2. Demokrat Tak Mau Terburu-buru Gabung ke Koalisi Indonesia Bersatu, AHY Ungkap Alasannya
Ketua umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menegaskan bahwa partainya tidak mau terburu-buru untuk menyikapi terkait pembentukan Koalisi Indonesia Bersatu.
"Saya lebih baik tidak tergesa-gesa, karena daripada seolah-olah cepat, kemudian cepat terbentuk, (bisa) cepat juga bubarnya. Saya berharap lebih baik kami berproses dengan baik," kata AHY mengutip dari Antara, Senin (16/5/2022).
3. Aksi Kocak Lucinta Luna Parodikan Tokoh Ayu di KKN Desa Penari, Publik: Badarawuhi Kalah dengan Badarudin
Ada ada saja aksi kocak dari Lucinta Luna yang bikin ketawa para pengikutnya.
Tak mau ketinggalan dengan ueforia film KKN di Desa Penari, Lucinta Luna mengunggah video saat dirinya menari bak tokoh Ayu.
4. Tiba di Jakarta, Jordi Amat Asyik Work Out, Sandy Walsh Jalan-jalan ke Mal dan Kulineran
Dua pemain calon naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat dan Sandy Walsh sejak akhir pekan lalu sudah tiba di Jakarta. Jordi Amat yang terlebih dahulu tiba di Jakarta pada Sabtu (14/5/2022), lalu disusul Sandy Walsh keesokan harinya.
Pada hari ini, Senin (16/5) dua pemain ini melakukan aktivitas yang berbeda. Hal itu terlihat dari unggahan akun Instagram keduanya.
5. Tak Juga Ditemukan Usai Dicari Orang Sekampung, Kasus Gadis Ayu yang Hilang Misterius Akhirnya Dilaporkan ke Polisi
Suhendar, Kampung Sawahbera, Desa Tenjowaringin, Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya kini tengah diselimuti kesedihan. Sudah empat hari anak gadisnya yang bernama Widia Restiani menghilang tanpa jejak sejak Kamis (12/5/2022) pekan lalu.
Widia Restiani saat itu pergi meninggalkan rumahnya. Waktunya kata Suhendar, saat menjelang magrib.
Berita Terkait
-
Refleksi kasus 'Sadbor': Mengapa Influencer Rentan Promosikan Judi Online?
-
Jangan Kaget, Ini 5 Fakta Jurusan Kedokteran yang Jarang Diketahui
-
Merinding! Jordi Onsu Didorong Makhluk Tak Kasat Mata Saat Live TikTok, Apa yang Terjadi?
-
Rahasia Maarten Paes Cepat Hafal Lagu Indonesia Raya: Belajar dari Sandy Walsh?
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan