SuaraBekaci.id - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bekasi meminta warga untuk tetap waspada terkait dampak cuaca ekstrem.
Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Bekasi Muhammad Said mengatakan, saat ini hujan deras disertai angin kencang mengancam wilayah Bekasi.
"Potensi puting beliung masih ada dan berdasarkan prakiraan BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika) memang untuk wilayah Kabupaten Bekasi, hujan sedang hingga deras disertai angin kencang berpotensi terjadi di wilayah Babelan dan Tambun Selatan," katanya.
Dia mengatakan potensi puting beliung merupakan dampak hujan dan angin kencang.
Said mengimbau masyarakat waspada hujan dengan angin kencang akibat peralihan musim hujan menuju kemarau.
"Untuk puncak musim penghujan sudah lewat, Bulan Februari dan Maret 2022 ini. Sepertinya hujan dan angin kencang karena peralihan musim," ucapnya.
Said berpesan kepada masyarakat agar tetap berhati-hati dan selalu siaga dengan potensi hujan disertai angin kencang yang masih tersisa, termasuk potensi puting beliung.
"Cuaca ekstrem ini diperkirakan berakhir Bulan Mei dan kita berharap pada masyarakat untuk tetap waspada pada kemungkinan-kemungkinan yang tidak kita harapkan," kata dia. [Antara]
Baca Juga: Viral Kuda Delman Meringkuk di Bawah Guyuran Hujan Deras, Netizen Tak Tega Lihatnya Kasihan
Berita Terkait
-
Viral Kuda Delman Meringkuk di Bawah Guyuran Hujan Deras, Netizen Tak Tega Lihatnya Kasihan
-
FC Bekasi Unggah Sejarah Kerajaan Tarumanegara dan Stadion Patriot, Warganet: Jangan Bangun Klub hanya karena Konten
-
Aksi Brigata Nero Patriote Tolak Kemunculan Klub Atta Halilintar: Mereka Bukan Tim dari Kota Bekasi
-
9 Fakta Bocah Bekasi Doyan Makan Sandal dan Kertas: Pencernaan Terganggu, Ibu Pasrah
-
Jarot Subana Susul Fakih Usman, Eks Kepala Proyek Normalisasi Kali Bekasi yang Dieksekusi KPK
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam