SuaraBekaci.id - Dua tim asal Bekasi, Persikasi dan PCB Persipasi akan jalani partai kedua di Liga 3 Nasional. Tim asal Kabupaten Bekasi, Persikasi yang berada di grup A akan jalani partai kedua melawan Perseman.
Laga Persikasi vs Perseman rencananya akan berlangsung di Stadion Benteng Tangerang, Rabu (9/2) pukul 13:00 WIB. Pada partai ini, tim berjuluk Laskar Bendo Item wajib meraih tiga poin.
Pada laga pertama grup A Liga 3 Nasional, Persikasi menelan kekalahan telak 0-4 dari Persikota Tangerang. Jelang pertandingan kedua, skuat Persikasi sudah menyiapkan kondisi terbaik demi meraih hasil maksimal.
Dukungan pun diberikan untuk Deka Mohamad Toha dkk jelang melawan Perseman. Di akun Instagram Perkasi, warganet meminta para pemain bisa bermain dengan hati untuk meraih hasil maksimal.
"Ingaat kalo mau ke liga 2 bermain dengan sepenuh hati untuk persikasi, berikan yang terbaik buat Bekasi dan bikin bangga..come on Persikasi bekasi, ingat jangan loyo," tulis salah satu pendukung Persikasi.
Sementara itu tim kebanggaan warga Kota Bekasi, PCB Persipasi akan jalani partai kedua di grup J Liga 3 Nasional pada Kamis (10/2).
Setelah bermain imbang tanpa gol melawan PS Siak di laga perdana, PCB Persipasi di partai kedua akan melawan AD Sport FC di Stadion Gelora Joko Samudro pukul 13:00 WIB.
Kemenangan pun wajib diraih oleh PCB Persipasi pada laga kedua ini.
Jadwal pertandingan dua klub Bekasi, Persikasi dan PCB Persipasi di Liga 3 Nasional:
Rabu, 9 Februari 2022
Grup A:
Persikasi vs Perseman - Stadion Benteng Tangerang - 13.00 WIB
Galaticos FC vs Persikota - Stadion Benteng Tangerang - 15.15 WIB
Link streaming Persikasi vs Perseman, klik di sini
Kamis, 10 Februari 2022
Grup J:
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam