
SuaraBekaci.id - Tim asal Bekasi, Persikasi tak berdaya saat menghadapi Persikota di laga perdana Liga 3 Nasional. Bermain di Stadion Benteng Reborn, Tangerang, Minggu (6/2), Persikasi kalah empat gol tanpa balas.
Persikota yang saat ini dimiliki artis Prilly Latuconsina tampil trengginas menghadapi Persikasi. Ditonton langsung oleh Prilly, tim berjuluk si Bayi Ajaib, langsung unggul 2-0 di babak pertama.
Dua gol Persikota di babak pertama dicetak oleh Gilang Pramudya (28') dan Denny Agus (38').
Pada babak kedua, Persikasi masih kesulitan mengimbangi permainan Persikota. Hasilnya dua gol kembali bersarang ke gawang mereka.
Baca Juga: Selain Sajam, Barang Ini yang Ditemukan Polisi saat Geledah Rumah Terduga Teroris di Bekasi
Dua gol tambahan Persikota di babak kedua dicetak oleh Sandi Septian (78') dan Ferry Hadiyanto (90').
Kemenangan ini pun disambut antusias oleh pelatih Persikota, Sahala Saragih.
Ia mengaku sudah menargetkan kemenangan, tetapi cukup takjub dapat meraihnya dengan torehan empat gol tanpa balas.
"Kemenangan ini jadi persembahan bagi warga Kota Tangerang atas dukungannya selama ini," katanya, dikutip dari Antara.
"Besar harapan kami adalah para pemain tetap solid untuk menatap kedepan dengan satu tekad yakni meraih kemenangan," ujarnya menambahkan.
Berita Terkait
-
Jelang Nikah dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Dapat Kejutan Bridal Shower
-
Tanpa Persiapan, Luna Maya dan Maxime Bouttier Ceritakan Kisah di Balik Lamarannya di Jepang
-
Tertipu Janji Gaji Rp15 Juta: Kisah Pemuda Bekasi Jadi Marketing Judi Online di Kamboja
-
Mimpi Jadi Editor, Nyata Jadi Budak Judol: Kisah Pilu Warga Bekasi di Kamboja
-
Polisi Gerebek Rumah Mahasiswa di Bekasi, Temukan Ladang Ganja Mini
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
Terkini
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah