SuaraBekaci.id - Pasangan artis Zaskia Sungkar dan Irwansyah tengah diselimuti kabar bahagia. Pasalnya, Zaskia Sungkar melahirkan anak pertama mereka di RSKIA Bunda, Jakarta.
Zaskia Sungkar melahirkan diketahui dari unggahan akun Instagram dokter kandungan, drtiwi pada hari Selasa (30/3/2021) malam.
Pada unggahannya disampaikan bahwa anak pertama Zaskia Sungkar-Irwansyah merupakan seorang laki-laki. Anak tersebut kemudian diberi nama Ukkasya Muhammad Syahki.
Dokter Tiwi nampak haru bercampur bahagia dengan momen tersebut. Dalam video yang dia diunggah, terdengar jelas suara tangisan bayi dari pasangan Zaskia Sungkar dan Irwansayah.
Baca Juga: Gosip Nissa Sabyan Hamil, Zaskia Sungkar Melahirkan
Momen itu semakin haru ditambah dengan suara adzan dari Irwansyah yang amat merdu.
"Siapapun yang hadir akan bergetar," ujarnya dalam Instagram story sambil menandai akun @irwansyah15 dan @zaskiasungkar.
Unggahan ini disambut hangat oleh netizen dalam akun gosip @tante_rempong_offficial.
Beberapa turut merinding melihat dan mendengar suara adzan Irwansyah tersebut.
Netizen sangat kagum dengan kesabaran 10 tahun Zaskia Sungkar dan Irwansyah yang berbuah manis.
Baca Juga: 10 Tahun Menanti, Irwansyah - Zaskia Sungkar Akhirnya Dikaruniai Anak
"Bahagia banget setelah menunggu 10 tahun...Tuhan baik," kata netizen.
Berita Terkait
-
Cerita Kebiasaan Unik dengan Zaskia Sungkar, Shireen Sungkar: Bentar Lagi Gue Dibully Nih
-
Dapat Ucapan Menyentuh Raffi Ahmad, Usia Asli Irwansyah Bikin Publik Syok
-
6 Artis dan Anak Angkatnya Punya Wajah Mirip, Zaskia Sungkar dan Baby Humaira Plek Ketiplek
-
IKN Terancam Mangrak, Mirisnya Jejak Digital Artis yang Promosi: Singgung Kemewahan
-
Zaskia Sungkar Ungkap Wajah Anak Angkatnya, Ternyata Mirip Shireen Sungkar
Tag
Terpopuler
- LHKPN Dedi Mulyadi: Punya 116 Tanah di Jawa Barat, Kini Menangis Kejer Lihat Kerusakan Puncak Bogor
- Ingatkan Fans Nikita Mirzani, Lita Gading Bongkar Cara Jebloskan Reza Gladys ke Penjara
- Arahkan Owner Skincare Tutup Mulut Nikita Mirzani, Ngerinya Ucapan dr Oky Pratama: Orang Apa Tuhan
- Mulai Ketar-ketir? Firdaus Oiwobo Mundur Jadi Pengacara Razman: Minta Maaf ke Hotman Paris
- Richard Lee Pelan-Pelan Ajak Istri Masuk Islam, Pakai Strategi Unik
Pilihan
-
Jadwal Imsakiyah Kota Solo Senin 10 Maret 2025, Disertai Bacaan Niat Puasa Ramadan
-
Dua Kartu Merah Jadi Bumbu Derita Persija Jakarta di Tangan Arema FC
-
Terkesan Lamban, Polres Karanganyar Diminta Serius Tangani Kasus Penipuan Rp 6,9 Miliar
-
Boyolali Dilanda Banjir, Sejumlah Desa di Tiga Kecamatan Terendam
-
Nekat Balap Liar di Bulan Ramadan, Polres Sukoharjo Amankan 38 Motor dan 44 Pemuda
Terkini
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
-
Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!