SuaraBekaci.id - Sembilan unit sepeda motor berknalpot bising terjaring dalam razia dilakukan Satuan Lalu Lintas Polres Metro Bekasi.
"Sembilan unit kendaraan roda dua yang ditindak saat razia sepanjang Senin kemarin," kata Kepala Satuan Lantas Polres Metro Bekasi AKBP Ojo Ruslani di Cikarang, dilansir laman Antara, Selasa (30/3/2021).
Pengendara menggunakan knalpot dengan tingkat kebisingan yang mengganggu publik.
"Knalpot bising, kita tilang pelanggar, motornya kita sita sebagai barang bukti, dan selanjutnya kita arahkan untuk mengganti knalpot dengan menggunakan standar pabrikan," katanya.
Dia menyebut sembilan pelanggar itu terjaring di tiga lokasi razia antara lain traffic light Sentra Grosir Cikarang (SGC) Jalan RE Martadinata Cikarang, Terminal Kalijaya, serta Jalan Inspeksi Kalimalang.
"Razia dilakukan selektif, pelanggar yang terjaring memang sudah tidak bisa ditoleransi lagi," katanya.
Para pelanggar itu, kata dia, dikenakan sanksi tilang sesuai yang diatur dalam Pasal 285 Undang-Undang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Tahun 2009.
"Ancaman pidananya kurungan satu bulan atau membayar denda Rp250 ribu," pungkasnya.
Baca Juga: Tragis! Petugas Kebersihan Tewas Usai Tabrak Truk Sampah di Bekasi
Berita Terkait
-
Aksi Pemotor Hindari Razia Polisi di Kawasan Wisata Lembang
-
Polres Sleman Amankan Ratusan Motor Berknalpot Blombongan, Ini Cara Urusnya
-
Ustadz Gondrong Viral di Bekasi Tidak Bisa Sembuhkan Penyakit
-
Ustadz Gondrong di Bekasi Obati Pasien dengan Obat Herbal dari Toko Cina
-
Terkuak! Ustadz Gondrong Viral di Bekasi Obati Pasiennya Asal-Asalan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar