SuaraBekaci.id - Program vaksinasi Covid-19 di Indonesia telah dimulai. Hal itu salah satunya ditandai dengan pemberian vaksin covid-19 terhadap Presiden Joko Widodo dan juga sejumlah jajarannya.
Di tengah euforia masyarakat Indonesia menyambut adanya vaksin Covid-19, tapi ada yang sering disalahpahami terkait vaksinasi. Sejumlah orang menganggap bahwa vaksinasi sama dengan imunisasi.
Lalu, apa sebenarnya perbedannya?
Menurut Centers for Disease Control and Prevention (CDC) vaksinasi adalah tindakan memperkenalkan vaksin ke dalam tubuh untuk menciptakan kekebalan (sistem imun) terhadap penyakit tertentu.
Dalam proses vaksinasi, vaksin biasanya diberikan melalui jarum suntik, namun beberapa bisa diberikan melalui mulut atau disemprotkan ke dalam hidung.
Sedangkan definisi imunisasi adalah suatu proses menjadikan seseorang kebal atau terlindungi sepenuhnya dari penyakit melalui vaksinasi.
Kedua definisi yang hampir serupa ini, akhirnya sering digunakan bergantian. Padahal seseorang yang mendapat suntikkan vaksin belum tentu ia diimunisasi.
Saat seseorang divaksinasi bukan berarti ia benar-benar terlindungi dari suatu penyakit tertentu, karena ada banyak faktor yang mempengaruhi sistem kekebalan dengan vaksin bisa bekerja.
Sementara itu CDC membenarkan jika vaksinasi dan imunisasi bisa melindungi anak cucu dan keturunan umat manusia, mencegah epidemi dan menghilangkan penyakit penyebab pandemi seperti Covid-19.
Baca Juga: Bogor Mulai Vaksinasi COVID-19, Bima Arya: Ini Babak Pertama
Sebagai informasi, di Indonesia sendiri program vaksinasi ditargetkan akan selesai dalam waktu kurang dari satu tahun. Proritas yang diberikan pertama kali ialah para tenaga kesehatan, karena mereka berada di situasi yang rentan dan berisiko
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar