Ditemani Raffi Ahmad hingga Awkarin, Gibran Rakabuming Raka Disambut Meriah Warga

Pasangan Prabowo Subianto itu ditemani sang istri, Selvi Ananda dan sejumlah figur publik seperti Raffi Ahmad hingga Awkarin.

Galih Prasetyo
Senin, 08 Januari 2024 | 22:47 WIB
Ditemani Raffi Ahmad hingga Awkarin, Gibran Rakabuming Raka Disambut Meriah Warga
Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka bermain mini soccer bersama Raffi Ahmad. (tangkap layar)

Sambutan hangat yang diberikan oleh masyarakat Negeri Liang menandakan posisi Gibran sebagai sosok yang mampu mendampingi dan memotivasi.

Gibran tak hanya populer, namun juga dipandang sebagai pemimpin yang bisa jadi contoh bagi banyak anak muda dan publik, utamnya dukung visi politik Prabowo Subianto di Pilpres 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini