Bara Dendam Berujung Penembakan di Medan Satria Bekasi, Satu Tersangka Terancam Bui Seumur Hidup

Menurut Kombes Hengki, motif penembakan kepada GR (44) adalah balas dendam.

Galih Prasetyo
Selasa, 07 November 2023 | 07:57 WIB
Bara Dendam Berujung Penembakan di Medan Satria Bekasi, Satu Tersangka Terancam Bui Seumur Hidup
Penampakan 3 Senjata Laras Panjang di Kontarakan Terduga Pelaku Penembakan di Bekasi (Suara.com/Mae Harsa)

“Iya saya denger (suara tembakan) di sekitar sini, 2-3 kali,” ujarnya saat ditemui wartawan, Senin (30/10) siang.

Saat mendengar suara tersebut R mengaku sedang berada di dalam rumah. Ia sempat meminta anaknya untuk mengintip ke arah luar, saat itu sang anak mengatakan ada seseorang tergeletak di jalan.

R menyebut, tak berselang lama atau sekira pulul 20.00 WIB, anggota kepolisian langsung mendatangi TKP.

Baca Juga:Kronologi Penyerangan di Bekasi: Anak Buah Nus Kei Sempat Telepon John Kei Sebelum Lakukan Penyerangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini