Demokrat Menyesal Jika Tinggalkan KPP, Duet Anies-Cak Imin Diprediksi Pengamat Menangkan Pilpres 2024

(Demokrat dan PKS) menurut saya bertahan (di KPP) dan itu peluang menangnya akan lebih besar, kata Adi

Galih Prasetyo
Jum'at, 01 September 2023 | 16:57 WIB
Demokrat Menyesal Jika Tinggalkan KPP, Duet Anies-Cak Imin Diprediksi Pengamat Menangkan Pilpres 2024
Baliho Anies Baswedan Cawapres dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) di Flyover Kranji, Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi, Jawa Barat (Suara.com/Mae Harsa)

“Ibarat pembagian kue udah dapat remah-remahnya doang,” ujarnya.

Kendati demikian, Adi juga mengatakan bahwa kesuksesan duet Anies Baswedan dengan Cak Imin tetap bergantung pada bagaimana strategi yang dibawakan nantinya.

“Tergantung strategi tim Anies. Kalau bisa menarik pemilih Nahdliyin , maka Anies bisa masuk putaran ke dua,” tandasnya.

Kontributor: Mae Harsa

Baca Juga:Ternyata Gak Secuek Itu, Gerindra Kasak-kusuk Cari Info A1 Anies-Cak Imin Jadi Capres-Cawapres

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak