Kondisi Jalan Rusak Berat di Cikarang Barat, Warga: Hancur Gara-gara Dilewati Truk Proyek Perumahan

Pada video yang beredar tersebut, hampir semua sisi jalan tersebut rusak parah. Sejumlah titik di jalan tersebut juga digenangani air.

Galih Prasetyo
Jum'at, 28 April 2023 | 15:00 WIB
Kondisi Jalan Rusak Berat di Cikarang Barat, Warga: Hancur Gara-gara Dilewati Truk Proyek Perumahan
Ilustrasi jalan rusak. [Shutterstock]

SuaraBekaci.id - Beredar video kondisi jalan yang rusak berat di Desa Kalijaya, Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Pada video yang beredar tersebut, hampir semua sisi jalan tersebut rusak parah. Sejumlah titik di jalan tersebut juga digenangani air.

Lubang-lubang di jalan tersebut sangat besar dan sangat membahayangkan bagi pengendara yang melintas, utamnya saat malam hari.

Dari video terlihat para pengendara motor harus sangat berhati-hati saat melintas di jalan tersebut. Meski sudah rusak berat, sejumlah mobil dengan muatan besar masih melintas.

Baca Juga:Bukan Lampung, Ternyata Riau Punya Jalan Rusak Terbanyak

"Warga Keluhkan Jalan Kampung Wangkal, Desa Kalijaya, Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi yang rusak (27/4)

"Minta tolong bantu viral kan jalan utama kp.wangkal desa kali jaya yang ancur min" tulis caption video yang diunggah akun Instagram @cikarang.people.

Video ini menarik perhatin sejumlah warganet. Sejumlah akun Instagram yang tinggal di kawasan tersebut menduga jalan rusak disebabkan banyaknya truk proyek perumahan yang melintas.

"Semasih truk tanah sama pasir dan truk yg lainnya membawa bahan bangunan perumahan masih lalu-lalang, jalanan wangkal akan bertambah parah, minimal ada tanggung jawab dari pengembang perumahan yang kendaraan truk nya melintas jalan wangkal, ga di perbaiki secara sempurna, minimal mengurangi kedalaman jalan yang rusak dengan di tambal," tulis salah satu warga.

"Viral kan min kampung saya itu rusak gara" ada proyek perumahan mobil kodisel angkut pasir SMA batu rusak lgi jalan y," sambung warga lainnya.

Baca Juga:Usai Lampung Dikritik Bima Yudho, Publik Mulai Kesal dengan Bupati Indramayu Gegara Jalan Rusak

"Dilewatin truk pembangun Mulu, gimana gak rusak parah," tambah akun lainnya.c

Berita Terkait

Beredar video Gisella Anastasia dipeluk mesra oleh pria dari belakang hingga kini viral diberbagai media sosial.

sumedang | 21:43 WIB

Sorot muka Fadly Faisal saat gala premier menjadi perhatian awak media.

depok | 21:19 WIB

Jaehyun memeluk Rafathar dengan lembut, yang membuat para fans dan netizen iri

depok | 20:45 WIB

Video SCI viral, sosok wanita diduga pemeran video tak senonoh itu ramai jadi perbincangan hangat di media sosial, mulai TikTok hingga Twitter.

sumedang | 20:37 WIB

Dirinya lantas menuding justru mereka yang kerap nyinyir itulah yang selama ini hidupnya banyak masalah.

depok | 20:34 WIB

News

Terkini

Kenaikan telur ini sekitar habis lebaran. Normalnya kan Rp26 ribu sampai Rp28 ribu,

News | 15:26 WIB

"Pilkades Serentak 2024 untuk 154 desa kemungkinan besar ditunda karena alasan khusus," kata Kepala DPMD Kabupaten Bekasi Rahmat Atong

News | 13:18 WIB

Seorang ibu dan anak jadi korban kecelakaan sepeda motor di Jalan Raya Sultan Agung, Kranji, Kota Bekasi, Selasa (30/5) malam.

News | 23:31 WIB

Kasus pembuangan bayi tahun ini melonjak drastis. Sebab, tahun 2022 lalu hanya ada dua kasus pembuangan bayi di Kabupaten Bekasi.

News | 18:25 WIB

Belum membongkar sejauh peralatannya, jadi peralatannya belum di sentuh sama mereka (polisi), ucapnya.

News | 16:29 WIB

Bank Mandiri memiliki berbagai produk perbankan yang bisa digunakan untuk bertransaksi di kawasan Damai Indah Golf PIK Course.

News | 22:23 WIB

Kasus pertama pembuangan bayi terjadi di Jalan Masjid Al Futukh Kampung Kebon Dusun III Desa Tambun, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi

News | 21:10 WIB

Dia spesialis, sudah 20 kali, kata Kapolsek Pondok Gede, Kompol Dwi Haribowo.

News | 15:50 WIB

"Terekam kamera CCTV sekolah para pelaku pembacokan di kampung bojong tua jatimakmur berjumlah 6 orang dengan 3 sepeda motor,"

News | 14:46 WIB

Peristiwa tersebut mendapatkan sorotan dari netizen. Warganet dibuat heboh sekaligus heran dengan aksi seorang pria misterius tersebut.

News | 20:37 WIB

Dinas Komunikasi Informasi Statistik dan Persandian (Kadiskominfostandi) Kota Bekasi buka suara soal running text bernada kritikan terhadap Plt. Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto

News | 21:58 WIB

"Kenapa kami baru turun karena belakangan ini yang lagi viral itu dampak Lampung efek, selain itu kecenderungan masyarakat sekarang kritikan soal jalan jadi lebih ramai,"

News | 21:49 WIB

Summarecon Mall Bekasi (SMB) untuk ketiga kalinya kembali menggelar event bagi para pecinta hewan peliharaan dan tanaman hias

Lifestyle | 21:30 WIB

Rahmat Effendi juga mendapat hukuman yakni pencabutan hak politik selama tiga tahun, dimulai sejak ia menuntaskan pidana pokoknya.

News | 18:42 WIB

Muncul running text di RSUD Bantarfebang dengan narasi RAPORT MERAH!!! PLT WALI KOTA BEKASI TRI ADHIANTO BOBROK & PECAT POL PP EKO YANG BERTINDAK REPRESIF!!!.

News | 14:40 WIB
Tampilkan lebih banyak