Tinggal Selangkah Lagi, Konsep Smart City di Bekasi Bakal Segera Terealisasi

"Sebenarnya konsep pengembangan wilayah seperti ini sudah kami garap tapi dengan adanya konsep smart city ini eksekusi akan lebih terarah," ujarnya.

Ari Syahril Ramadhan
Rabu, 14 September 2022 | 13:51 WIB
Tinggal Selangkah Lagi, Konsep Smart City di Bekasi Bakal Segera Terealisasi
ILUSTRASI - Gubernur Anies Baswedan di ruang Jakarta Smart City, Balai Kota DKI, Jakarta Pusat, Kamis (19/10/2017). [suara.com/Bowo Raharjo]

"Sebenarnya konsep pengembangan wilayah seperti ini sudah kami garap tapi dengan adanya konsep smart city ini eksekusi akan lebih terarah," katanya.

Jaoharul menjelaskan perencanaan konsep kota pintar yang disusun bersama pendamping dari Kementerian Kominfo dimulai dari bimtek pertama guna mencari permasalahan di Kabupaten Bekasi.

Dilanjutkan dengan keunggulan maupun potensi daerah yang dimiliki Kabupaten Bekasi. Data-data tersebut kemudian dirumuskan dalam kesimpulan perencanaan yang akan direalisasikan melalui pengembangan jangka pendek dan jangka panjang. [Antara]

Baca Juga:Smart City Kabupaten Bekasi Akan Direalisasikan Tahun Ini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini