Terkait keluhan warga ini, Plt Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto pun langsung meresponnya. Pria yang akrab disapa Mas Tri itu memohon maaf karena kinerja stafnya yang tidak memuaskan.
"Mohon maaf atas pelayanan yg dirasa kurang memuaskan, silahkan dm foto ktp lamannya, mas @nandisetiadi03 tdk ush ambil cuti nanti Senin diantar petugas, sekaligus saya mengecek kondisi di lapangan. Terimakasih," tulis akun Instagram Tri Adhianto.
Unggahan dari warga ini pun mematik sejumlah warganet untuk menyampaikan komentarnya.
"Kenapa ga di videoin bang sesi makan gorengan sama mbanya yg catokan,gemess," tulis akun @ydd***
- 1
- 2