Sementara itu, arus mudik di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur, hingga pukul 12.00 terpantau tidak terlalu padat.
Tidak ada antrean calon pemudik di gerai tiket sejumlah perusahaan otobus (PO).
Mereka tertib menunggu di ruang tunggu keberangkatan untuk masuk bus menuju kota tujuan masing-masing.
Baca Juga:Jasamarga Optimalkan Seluruh Gardu TolAkses Surabaya