Jas Rapi Delegasi Indonesia Pimpinan Luhut Binsar vs Elon Musk Hanya Pakai Kaos Oblong, Publik: Harga diri Luntur

Delegasi Indonesia dipimpin oleh Luhut Binsar Pandjaitan menemui Elon Musk yang disambut hanya dengan mengenakan kaos oblong, warganet Pro kontra

Andi Ahmad S
Selasa, 26 April 2022 | 13:57 WIB
Jas Rapi Delegasi Indonesia Pimpinan Luhut Binsar vs Elon Musk Hanya Pakai Kaos Oblong, Publik: Harga diri Luntur
Elon Musk temui Luhut dan delegasi dalam pembahasan kerja sama dengan Indonesia perihal penyediaan dan pemprosesan Nikel sebagai bahan baku membuat Battery Cell yang berlandaskan ESG (Environment, Social dan Governance), Selasa (26/4/2022). [Instagram/anindyabakrie)

Pertemuan antara Elon Musk dengan delegasi pimpinan Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan tepat pada saat owner Tesla tersebut membeli Twitter seharga 44 miliar Dollar Amerika. 

Dalam pertemuan yang dilakukan di Austin Texas ini adalah dalam pembahasan potensi investasi Electric Vehicle Renewable Energy dan B20. 

Diharapkan Pertemuan ini dapat membawa lebih banyak investasi high tecknology ke Indonesia dan Indonesia dapat menjadi bagian penting supply chain Global Electric Vehicle Industry.

Sementara anggota lain yang ikut didalamnya tersebut juga mengaku turut senang dengan pertemuan ini. 

Baca Juga:Cara Backup Chat WhatsApp ke Google Drive

Kontributor : Ririn Septiyani

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini