Kecelakaan Bus Terjadi di Pintu Masuk Terminal Jatibening, Warganet Malah Beri Komentar Pedas

Terjadi kecelakaan yang melibatkan bus jurusan Bekasi - Senen dengan bus jurusan Bandung di KM 7 depan pintu masuk terminal Jatibening

Galih Prasetyo
Jum'at, 21 Januari 2022 | 19:45 WIB
Kecelakaan Bus Terjadi di Pintu Masuk Terminal Jatibening, Warganet Malah Beri Komentar Pedas
Adu Hantam Bus Bekasi - Senen VS Bandung, Warganet: Gak Heran Sih ( Instagram /@bekasi.terkini)

"9A ugal ugalan, di Jatinegara waktu itu motong dari lajur cepat ke off tol tiba tiba, " komen akun @yaminmu***.

"Tidak heran dengan bus yang ugal ugalan, " kata akun @shakai***. 

" Emang suka pada brutal brutal bis bis ini, jalan maunya jalur paling kanan, doyan ngedim kan lampu ke kendaraan di depannya suruh minggir, " ucap akun lain ikut komentar @litrapa****.

Kontributor : Ririn Septiyani

Baca Juga:Kecelakaan Maut di Balikpapan, Sopir Truk Ngaku Buru-buru Dikejar Waktu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini