Usul Agnes Mo Lawan Anies Baswedan karena Sudah Go International

PKB berencana menggaet Raffi Ahmad dan Agnes Monica sebagai penantang Anies Baswedan dalam Pilkada DKI Jakarta.

Pebriansyah Ariefana
Sabtu, 13 Februari 2021 | 09:04 WIB
Usul Agnes Mo Lawan Anies Baswedan karena Sudah Go International
Artis Agnes Monica berpose usai bertemu Presiden Joko Widodo di Komplek Istana Kepresidenan Jakarta, Jumat (11/1). [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay]

Ketua Bidang Politik dan Pemerintahan PP GP Ansor itu menilai Raffi merupakan anak muda kreatif dan inovatif, dan meski di posisi puncak popularitas, Raffi tidak sombong.

“Dalam keseharian, dia tetap menjadi manusia biasa, terbukti di tempat-tempat keramaian dia melayani sapaan dan obrolan dengan para pengagum-nya tanpa jarak,” katanya.

Sementara itu internal PKB, dia menjelaskan, sudah ada langkah persiapan menghadapi Pilkada Jakarta yaitu menyiapkan kader-kader potensial untuk maju dalam kontestasi tersebut.

Luqman mencontohkan kader PKB yang potensial antara lain Jazilul Fawaid (Wakil Ketua MPR), Faisol Reza (Ketua Komisi VI DPR), Cucun Ahmad Syamrizal (Ketua FPKB DPR), dan Hasbiyallah Ilyas (Ketua DPW PKB DKI Jakarta). (Antara)

Baca Juga:PKB Lirik Raffi Ahmad dan Agnes Mo, Untuk Pilgub DKI 2024

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini