
SuaraBekaci.id - Bupati Karawang Aep Syaepuloh mengatakan bahwa persiapan untuk keberangkatan 2114 calon jamaah haji asal Kabupaten Karawang, Jawa Barat terus dilakukan.
Menurut Aep, persiapan mulai dari bimbingan, manasik haji, senam haji dan hal lainnya terus dilakukan para calon jamaah haji.
Aep berharap agar seluruh calon haji asal Karawang senantiasa diberi kesehatan dan kemudahan dalam melakukan berbagai persiapan hingga hari pemberangkatan nanti.
Baca juga:
Baca Juga: Biadab! Istri Naik Haji, Suami Malah Asyik Mesum Videonya Viral di Media Sosial
Pada musim haji tahun ini, kata dia, kuota haji untuk Provinsi Jawa Barat cukup banyak, mencapai 40.201 orang. Jumlah kuota haji tersebut paling banyak jika dibandingkan dengan kuota haji provinsi lain se-Indonesia.
Total jamaah calon haji dari Provinsi Jawa Barat berjumlah 40.201 orang ditambah petugas kloter sebanyak 465 orang. Mereka terbagi menjadi dua embarkasi, yakni Embarkasi Bekasi-Jakarta 63 kloter dan embarkasi Kertajati Majalengka 30 kloter.
Khusus untuk wilayah Karawang, pada musim haji tahun ini kuotanya 2.114 orang. Mereka kini tengah melakukan persiapan untuk keberangkatan haji.
"Kami turut mendoakan agar jamaah calon haji asal Karawang diberikan kesehatan sampai hari pemberangkatan ke Tanah Suci Makkah," katanya.
Baca juga:
Baca Juga: Cerita Manshur dari Bekasi yang Berangkat Haji Secara Gratis Dibiayai Hamba Allah
Di antara persiapan yang dilakukan para calon haji asal Karawang ialah mengikuti manasik haji yang digelar oleh pihak Kementerian Agama Karawang.
Berita Terkait
-
Profil Pabrik Semen PT Jui Shin Indonesia (JSI) yang Diprotes Masyarakat Karawang
-
Jelang Musim Haji, BRIS Mulai Tebar Kartu BSI Debit Mabrur ke Calon Jemaah
-
Kang Dedi Mulyadi Ngomel Lihat Jemuran CD di Pinggir Jalan, Ya Allah Enggak Kira-kira
-
Detik-Detik Ban Garuda Lepas di Tanjung Pinang: Penumpang Selamat, Begini Penjelasan Garuda
-
Jemaah Haji 2025 akan Santap Hidangan Selera Nusantara, Kemenag Kirim 475 Ton Bumbu
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah