SuaraBekaci.id - Hari Guru Nasional berujung petaka di Bekasi, Jawa Barat. Pasalnya, sebuah balon gas meledak dan melukai sejumlah guru.
Peristiwa ledakan itu terjadi saat perayaan Hari Guru Nasional di SDN Cimuning Jalan Raya Bantargebang, Setu, Cimuning, Kecamatan Mustika Jaya, Kota Bekasi
Informasi yang didapat Suarabekaci.id, peristiwa itu terjadi ketika para guru menerbangkan sejumlah balon gas.
Bahkan, peristiwa itu viral di media sosial setelah diunggah akun instagram lensa_berita_jakarta.
"Balon meledak dan melukai beberapa orang. Kejadian di SDN Cimuning 1, Mustika Jaya Bekasi, Sabtu (25/11/2023)," tulis akun tersebut.
Pada video yang viral di media sosial, balon gas yang sedang diterbangkan tiba-tiba meledak dan mengenai wajah beberapa guru.
Saat kejadian para korban sedang memegang balon lalu terjadi ledakan diduga akibat dilepaskan menggunakan korek api.
"Menurut pengirim info saat itu balon diputusin pakai korek api dan akhirnya meledak dan melukai beberapa orang," tulis.
Video itupun mendapatkan reaksi dari berbagai netizen.
Baca Juga: Perjalanan KA Jarak Jauh Terganggu Dampak Pekerjaan Switch Over di Stasiun Tambun Bekasi
"Hari Guru Nasional Berujung Petaka," tulis netizen.
"Astagfirullah," tulis netizen.
"Semoga baik-baik saja," tulis netizen.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'