SuaraBekaci.id - CGV merupakan salah satu bioskop kenamaan di Indonesia. Berikut lokasi CGV Karawang yang perlu diketahui para pencinta film.
CJ CGV Cinemas atau yang sebelumnya dikenal dengan Blitz Megaplex menjadi salah satu unggulan bioskop di Indonesia.
Mengutip laman resmi, CGV hadir di Indonesia sejak 2004. Bioskop pertamanya berada di Paris Van Java Mall, Bandung.
Tak hanya film dalan negeri, CGV memutarkan banyak macam jenis film dari berbagai negara seperti India, Korea, Jepang, Thailand hingga Barat.
Baca Juga: Konser 'NCT 127: Neo City Seoul The Origin' Tayang di Indonesia Bulan Ini
Penikmat bioskop CGV dapat mendapat pengalaman menonton lebih menyenangkan dengan kemajuan teknologi 3D, 4DX, Screen X, SphereX, dan Dolby Atmos.
Selain itu, CGV juga menyediakan beragam pilihan auditorium mulai dari Regular Class, Velvet Class, Gold Class, Satin Class, Sweetbox, Sky Seat hingga Private Box.
Seiring berjalannya waktu, CGV mengepakkan sayapnya ke berbagai tempat di Indonesia. Hingga kini, CGV memiliki 71 bioskop dan 408 layar yang tersebar di lebih dari 30 kota di Tanah Air.
Salah satunya bisa ditemukan di Karawang, Jawa Barat. CGV Karawang berlokasi di Tenchomart Karawang Lt. 3 Jl. Galuh MAS Raya, Sukaharja, Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41361.
Adapun untuk harga tiket CGV mulai dari Rp 30-60 ribu tergantung dengan jenis auditorium yang dipilih.
Baca Juga: Link Nonton Spider-Man: Across the Spider-Verse Lewat Situs Resmi
Beikut jadwal film CGV Karawang untuk Rabu (27/9/2023):
1. Kisah Tanah Jawa: Pocong Gundul
Audi 1: 12.00; 14.15; 16.30; 18.45; 21.00 WIB
Satin 2: 13.00; 17.30; 22.00 WIB
Velvet 3: 14.45; 19.25 WIB
2. The Nun 2
Velvet 3: 12.30; 17.05; 21.40 WIB
Satin 2: 15.15; 19.45 WIB
Demikian informasi mengenai CGV di Karawang dan jadwal penayangan film di bioskop tersebut yang bisa jadi rekomendasi penonton.
Berita Terkait
-
Rayakan Konser Solo ke-100, IU Rilis Film Konser The Winning di Layar Lebar
-
Film Cinderella's Curse Siap Suguhkan Banyak Plot Twist, dari Cerita Hingga Sang Pangeran
-
Unik Banget! CGV Korea Lakukan Hal Ini Bagi yang Takut Nonton Film Exhuma
-
Asyik! Ada Promo Nonton Bioskop di CGV Sampai 30 April 2024
-
Hadir di Kota Tangerang, Berikut Deretan Promo CGV Foodmosphere
Terpopuler
- Dihina 'Jual Diri', Fitri Salhuteru Bongkar Aib Nikita Mirzani: Pernah Ditangkap di Hotel dengan Barang Bukti Kondom
- Pagar Laut Tangerang Diduga Dikuasai Aguan, Sindiran Pedas Rocky Gerung: Kalau Mau HGB, Izinnya ke Ikan
- Media Belanda: Patrick Kluivert Orang Belanda Terburuk Keempat Sepanjang Masa
- Mengintip 3 Koleksi Mobil Mayor Teddy Versi LHKPN, Kekayaannya Tembus Rp15 Miliar
- Ciut Lawan Denny Sumargo? Farhat Abbas Minta Maaf usai Kubu Agus Salim Ancam Penjarakan 10 Ribu Warga NTT
Pilihan
-
Aguan Buka Suara, SHM Pagar Laut Tangerang Bukan Reklamasi, Tapi Lahan Terabrasi
-
Gol Dramatis Jelang Bubaran, Borneo FC Kalahkan Kaya FC-Iloilo
-
Gabung Grup 'Neraka' di Piala Asia U-17 2025, Nova Arianto: Mereka Tim-tim Juara
-
Saham PIK 2 Milik Aguan Terkena 'Abrasi' Pagar Laut, Anjlok Hampir 20 Persen
-
Saham Emiten Milik Aguan PANI Kebakaran Hari Ini, Gegara Pagar Laut Tangerang?
Terkini
-
Inilah keunggulan Vivo Y18 yang Sangat Menarik untuk Dibeli
-
Karawang Berlakukan Aturan Baru, Bus Jemputan Wajib Pakai Plat Lokal untuk Tingkatkan Pendapatan Daerah
-
Geger Tubuh Tak Bernyawa Tersangkut di Pagar Laut Bekasi, Begini Pengakuan Nelayan
-
Begal Sadis yang Bacok Lansia di Bekasi Kini Berakhir Meringis
-
KKP Segel Pagar Laut Milik PT TRPN di Bekasi, Kuasa Hukum: Bukan Salah Kami!