SuaraBekaci.id - Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Bekasi, Sudarsono membantah adanya kabar penundaan pembayaran gaji 13 untuk Pegawai Negeri Sipil (PNS).
“Sebenarnya bukan ditunda, nama nya proses pencarian kan memang harus di hitung matang,” kata Sudarsono saat dikonfirmasi, Rabu (14/6).
Dia memastikan sebanyak 9.074 PNS dan 1.193 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) akan menerima gaji 13 pada Jumat, 16 Juni 2023 mendatang.
Alasan Sudarsono baru mencairkan gaji 13 PNS pekan ini karena, hal tersebut memang sudah disesuaikan dengan peruntukkannya, yaitu untuk biaya sekolah anak.
“Kegiatan gaji 13 itu untuk anak sekolah, maka pemberian kebijakan kita ajukan kita cairkan,” jelasnya.
Selain itu, gaji 13 sengaja diturunkan pekan ini guna menghindari adanya agenda berbarengan dengan kegiatan Idul Adha. Kebijakan ini, kata Sudarsono juga telah disampaikan kepada OPD terkait.
“Jadi konfirmasi awal kita mengagendakan, supaya tidak berbarengan dengan kegiatan Idul Adha, cuma itu juga masih dalam pertimbangan, hasil yang dilakukan tentunya tanggal 16 (Juni 2023),” tutupnya.
Diberitakan sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani mulai mencairkan gaji ke-13 untuk Pegawai Negeri Sipil (PNS) pada Senin (5/6/2023). Pencairan gaji ke-13 ini dibarengi dengan momentum tahun ajaran baru pada pertengahan tahun.
Aturan mengenai pemberikan gaji ke-13 ini tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2023 tentang Pemberian Tunjangan Hari Raya dan Gaji Ketiga Belas kepada Aparatur Negara, Pensiunan, Penerima Pensiun, dan Penerima Tunjangan tahun 2023.
Baca Juga: Perbaiki Jalan Rusak Sejauh 160 Meter, Pemkot Bekasi Kucurkan Dana Rp800 Juta
Kontributor: Mae Harsa
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi