SuaraBekaci.id - Insiden salah membaca petunjuk arah di aplikasi Google Maps kembali terjadi. Pengendara mobil Honda CR-V tak bisa mengendalikan kendaraannya dan terjun bebas di kali akibat salah baca Google Maps.
Peristiwa ini terjadi di Perumahan Grand Wisata, Tambun, Kabupaten Bekasi pada Minggu (4/6). Menurut keterangan dari pihak kepolisian, insiden ini murni kecelakaan tunggal.
"Kami sudah melakukan penelusuran terkait kecelakaan Honda CR-V tercebur di saluran air Perumahan Grand Wisata," kata Kanit Lantas Polres Metro Bekais, Iptu Carmin seperti dikutip dari Bekasi24jam--jaringan Suara.com
Dari keterangan sejumlah saksi di tempat kejadian, pengemudi diduga tak menguasai medan jalan.
Saat melintas dari arah Barat menuju ke Timur, si pengemudi diduga keliru membaca petunjuk arah dari Google Maps.
"Informasi dari saksi yang ada di TKP, si pengemudi ngikutin Google Maps.
Akibatnya, kendaraan Honda CR-V itu terjun bebas ke parit dan terperosok ke dalamnya.
Untuk pengemudi mobil menurut keterangan dari Iptu Carmin hanya mengalami luka ringan sementara kendaraan alami rusak cukup parah.
Sementara itu, informasi yang didapat dari warga, diduga kecelakaan terjadi akibat sopir tidak dapat mengendalikan kendaraannya saat melintas di jalan tersebut.
Baca Juga: Cara Melacak Lokasi Seseorang Dengan Google Maps
"Kecelakaan sekitar pukul 5 pagi tadi. Kondisi jalan pas lagi sepi juga," kata warga.
Berita Terkait
-
Cara Melacak Lokasi Seseorang Dengan Google Maps
-
Melacak Posisi Pasangan Melalui Google Maps
-
Cara Melacak Lokasi Pasangan Pakai Google Maps, Ikut 5 Langkah Mudah Ini!
-
Sopir Ungkap Detik-detik Elf Masuk Jurang di Bandung Barat, Lewati Jalan Sempit Ikuti Arahan Google Maps
-
Nahas! Google Maps Sasarkan Pemudik yang Mau ke Bekasi, Mobil Terperosok ke Jurang di Garut
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025
-
Dua Penerjun Tewas di Pangandaran
-
Ribuan Buruh Jawa Barat 'Serbu' Jakarta: Tuntut KDM Batalkan Keputusan UMSK 2026